Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pemilik Gudang BBM Pemicu Insiden TNI-Polri Sudah Ditangkap

06-10-2014 | 17:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Noldi, pemilik gudang sekaligus pemodal penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal jenis solar subsidi yang menjadi pemicu insiden anggota Batalyon 134 Tuah Sakti dengan anggota Brimob Polda Kepri sudah ditangkap Polisi. 

Saksi Lihat Empat Pengeroyok di Simpang Barelang Gebuki Korban dengan Kayu Balok

06-10-2014 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Duha, pria tua yang diperkirakan berumur 60 tahun ini, mengaku sempat melihat Prayetno Siburian (22), sebelumnya ditulis Prasetyo Siburian, dan Rio Rajagukguk (20), dikeroyok belasan orang tak dikenal di lokasi Simpang Barelang pada Minggu (5/10/2014) sekitar pukul 03.00 WIB. Korban, katanya, sempat menjerit kesakitan saat para pelaku memukuli dengan kayu balok.

Polisi Akan Panggil dan Periksa Agung Trianto dalam Pekan Ini

06-10-2014 | 16:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Kepolisian Resor Tanjungpinang, AKBP Dwita Kumu Wardana, menegaskan, polisi akan memanggil dan memeriksa Agung Trianto, anggota DPRD Kota Tanjungpinang dalam pekan ini terkait perkara dugaan penyelewengan solar.

Dihadiahi Timah Panas, Komplotan Residivis Curanmor Digulung Polisi Batam

06-10-2014 | 16:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jajaran Kepolisian Polresta Barelang berhasil menangkap tiga orang komplotan pencurian kendaraan bermotor (curanmor), Hermansyah alias Iman (27), Jumari (28), serta Iwan (28). Parahnya, dua diantaranya, Iman dan Jumari, merupakan residivis kasus yang sama dan baru beberapa bulan keluar dari penjara.

KPK Minta Anggota DPR dan DPD Periode 2014-2019 Segera Laporkan LHKPN

06-10-2014 | 16:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan, agar seluruh anggota legislator periode 2014-2019 di DPR RI dan DPD RI melaporkan hasil kekayaannya. Laporan tersebut diperlukan sebagai wajib administratif para pejabat publik.


Bea Cukai Bandara Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang Amankan Ratusan Benda Cagar Budaya

06-10-2014 | 14:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Bea Cukai di Bandara Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang telah berhasil mengamankan ratusan keramik dan barang antik lainnya yang berupa barang muatan kapal tenggelam (BKMT). Barang antik yang berjumlah 222 buah itu diamankan pada Kamis (2/10/2014) petang lalu sekitar pukul 18.30 WIB.

Korban Pengeroyokan di Simpang Barelang Sudah Siuman

06-10-2014 | 14:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Rio Rajagukguk (20), satu diantara tiga korban pengeroyokan puluhan orang tak dikenal (OTK) di Simpang Barelang, pada Minggu (5/10/2014) pagi, sudah siuman. Saat ini, dia menjalani perawatan di rumah saudaranya Perumahan Aster Raya blok C3 nomor 18, Kelurahan Buliang, Batuaji.

Dalam Sebulan, Polda Kepri Selamatkan Uang Negara Rp39 Miliar dari Penyelewengan Solar di Batam

06-10-2014 | 14:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Selama kurun waktu satu bulan, Kepolisian Daerah (Polda) Kepulauan Riau (Kepri) melalui Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) telah berhasil menyelamatkan uang negara sekitar Rp39 miliar dari aksi penyelewengan solar bersubsidi di Batam.