Inginkan Transaksi yang Transaparan, Pemkab Natuna Terapkan KKPD BRK Syariah

08-08-2024 | 13:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Natuna - Pemimpin Divisi Konsumer BRK Syariah, Helwin Yunus, bersama Sekretaris Daerah Boy Wijanarko Varianto, menyaksikan penyerahan simbolis Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD) Bank Riau Kepri Syariah kepada Pemerintah Kabupaten Natuna di Gedung Wanita, Jalan Batu Sisir-Bukit Arai, Kecamatan Bunguran Timur.

KKPD itu diserahkan Branch Manager BRK Syariah Natuna, Dwik Darma Putra kepada Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Natuna, Suryanto pada acara Sosialisasi Implementasi dan Serah Terima Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD), Senin (05/08/2024).

Persoalan Konflik LCS dan Mata Uang Digital Dibahas dalam Pertemuan BKSAP dan Dubes Filipina

09-07-2024 | 12:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Situasi Laut Cina Selatan dalam beberapa terakhir ini tengah tereskalasi dari sisi stabilitas. Oleh karena itu, Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI Putu Supadma Rudana menyatakan Indonesia bersama Filipina ingin memastikan bahwa jalan yang harus dicapai dalam penyelesaian konflik Laut Cina Selatan harus melalui jalan damai atau jalan dialog.

Antisipasi Kemungkinan Terburuk Konflik LCS, TNI Siagakan Kekuatan di Perbatasan Natuna Utara

09-07-2024 | 11:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Plt Sekretaris Jenderal Kementerian Pertahanan Marsdya (Purn) Donny Ermawan Taufanto mengatakan bahwa Kemenhan dan TNI akan terus meningkatkan dan menyiagakan kekuatan militer guna mengantisipasi kemungkinan terburuk konflik di Laut China Selatan (LCS).

Angin Kencang Terjang Natuna dan Anambas, 1 Puskesmas dan 3 Rumah Warga Rusak Parah

23-06-2024 | 14:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Cuaca ekstrem dengan angin kencang melanda Kabupaten Natuna dan Anambas, Kepulauan Riau (Kepri), pada Sabtu (22/6/2024). Akibatnya belasan pohon tumbang hingga puskesmas dan rumah warga terdampak cuaca ekstrem tersebut

Basarnas Natuna Tanam Terumbu Karang di Perairan Pulau Senoa

09-06-2024 | 16:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Natuna - Basarnas Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau (kepri), menanam terumbu karang di perairan Pulau Senoa dalam rangka memperingati Hari Segitiga Terumbu Karang.