Peringatan Isra Mikraj LAM Tanjungpinang, Sekda Ajak Masyarakat Perkuat Ibadah dan Menjaga Akhlak

24-01-2026 | 18:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Lembaga Adat Melayu (LAM) Kepulauan Riau Kota Tanjungpinang menggelar Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad shallallahu 'alaihi wasallam 1447 Hijriah di Balairung LAM Kepri Kota Tanjungpinang, Sabtu (24/1/2026). Kegiatan keagamaan ini mengusung tema 'Meningkatkan Kualitas Ibadah untuk Tatanan Masyarakat yang Religius dan Berakhlak Mulia'.

UPTD Penilaian Kompetensi Pegawai BKD dan KORPRI Kepri Raih Akreditasi A

24-01-2026 | 17:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - UPTD Penilaian Kompetensi Pegawai Badan Kepegawaian Daerah dan KORPRIProvinsi Kepulauan Riau meraih Akreditasi A dari Badan Kepegawaian Negara.

RDP dengan Komisi II DPR RI, Wagub Kepri Paparkan Tantangan Wilayah Perbatasan dan Pulau Terluar

23-01-2026 | 10:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Gubernur Kepulauan Riau (Kepri), Nyanyang Haris Pratamura, memaparkan kondisi wilayah perbatasan serta pulau-pulau kecil terluar Provinsi Kepulauan Riau dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Komisi II DPR RI di Jakarta, Selasa (21/1/2025).

Kunjungan Silaturahmi Danwing Udara 1 Puspenerbal, Raja Ariza Perkenalkan Tradisi Pantun

22-01-2026 | 19:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Wali Kota Tanjungpinang, Raja Ariza menerima kunjungan silaturahmi Komandan Wing Udara 1 Puspenerbal Letkol Laut (P) Dani Widjanarka, M.Tr.Opsla bersama jajaran Komandan Skuadron dan Perwira Staf Mako, di ruang kerja Wawako, Rabu (21/1/2026).

Kajati Kepri Lantik Siswanto AS sebagai Asisten Pemulihan Aset

22-01-2026 | 11:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau, J Devy Sudarso, melantik dan mengambil sumpah jabatan Siswanto AS, sebagai Asisten Pemulihan Aset Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau. Prosesi pelantikan berlangsung di Aula Sasana Baharuddin Lopa Kejati Kepri, Kamis (22/1/2026).