Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polri dan KSP Bahas Darurat Keselamatan Transportasi Jalan, ODOL Jadi Sorotan

07-02-2025 | 15:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) bersama Kantor Staf Presiden (KSP) menggelar rapat koordinasi membahas isu strategis terkait darurat keselamatan transportasi jalan raya.

Agenda ini berlangsung di Ruang Rapat Utama (Rupattama), Gedung Bina Graha, Jakarta, pada Kamis (6/2/2025), dengan melibatkan 12 lembaga terkait.

Satlantas Polresta Tanjungpinang Edukasi Pelajar SMPN 15 Budaya Tertib Berlalu Lintas

03-02-2025 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Tanjungpinang mengadakan sosialisasi keselamatan berlalu lintas di SMPN 15 Tanjungpinang, Senin (3/2/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari program 'Police Go To School', yang bertujuan membentuk budaya tertib berlalu lintas sejak usia dini.

Satlantas Polres Bintan Gencarkan Sosialisasi Larangan Knalpot Brong ke Sekolah-sekolah

25-01-2025 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Satlantas Polres Bintan terus meningkatkan kesadaran akan pentingnya tertib berlalu lintas, khususnya di kalangan pelajar. Salah satu fokus utama mereka adalah sosialisasi larangan penggunaan knalpot brong, yang dilakukan di tiga sekolah, yakni SMAN 1 Bintan Utara, SMAN 1 Teluk Bintan, dan SMKN 1 Gunung Kijang.

Satlantas Polres Karimun Edukasi Siswa SMA Negeri 5 tentang Keselamatan Berlalu Lintas

21-01-2025 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Satlantas Polres Karimun menggelar program Police Goes to School di SMA Negeri 5 Karimun, Senin (20/1/2025), sebagai upaya meningkatkan kesadaran generasi muda terhadap pentingnya keselamatan berlalu lintas.

Kegiatan yang dimulai pukul 07.30 WIB dipimpin langsung oleh Ipda Gatot Kristiono, yang bertindak sebagai inspektur upacara dan dihadiri oleh sejumlah personel Satlantas, termasuk Aiptu Ade Sherliya A Damanik, Aipda Wewen, dan Brigpol Andi Aria Purba.

Polres Bintan Bagikan Helm Gratis untuk Pengendara, Tingkatkan Kesadaran Keselamatan Lalu Lintas

14-01-2025 | 10:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bintan mengadakan operasi penertiban lalu lintas di Pos Polisi Bundaran KM 16, Kecamatan Toapaya, pada Senin (13/1/2025).

Selain menertibkan pelanggar, petugas juga membagikan helm Standar Nasional Indonesia (SNI) secara gratis kepada pengendara yang kedapatan tidak mengenakan helm. Ini sebagai upaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya keselamatan berkendara.

Operasi Lalin Lintas Sektoral di Karimun, 14 Pengendara Kena Tilang

11-01-2025 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Polres Karimun melaksanakan kegiatan penegakan hukum lalu lintas di Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL), Kamis (9/1/2025). Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.00 WIB dan difokuskan di depan Mapolres Karimun, di bawah pimpinan Kasat Lantas AKP Dhia Cynthia Siregar.

Korlantas Polri Siapkan Teknologi Canggih dan Ambulans Udara untuk Operasi Lilin Nataru 2024-2025

25-12-2024 | 19:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktur Penegakan Hukum (Dirgakkum) Korlantas Polri, Brigjen Pol Raden Slamet Santoso, mengungkapkan kesiapan pihaknya dalam menghadapi Operasi Lilin Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.

Dalam wawancara melalui Zoom bersama Elshinta pada Selasa (24/12/2024) pagi dari Posko Operasi Lilin di Gedung NTMC Polri, Brigjen Slamet, menjelaskan berbagai teknologi canggih telah disiapkan untuk mendukung kelancaran operasi.

Bus Nirwana Garden Terlibat Kecelakaan di Jalan Raya Tanjunguban, Pengendara Motor Terjepit

19-11-2024 | 16:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Satu unit bus bertuliskan Nirwana Garden Lagoi terlibat kecelakaan lalu lintas dengan sepeda motor berpelat BP 7148 BU di Jalan Raya Tanjunguban, Km 70, Desa Teluk Sebong Lagoi, Selasa pagi (19/11/2024).

Insiden ini mengakibatkan pengendara motor berinisial H (47) terjepit di sisi bus sebelum akhirnya dievakuasi oleh warga setempat.