Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Hingga 15 April 2025, Sebanyak 2.188 Korban Gempa Myanmar Terima Layanan Kesehatan dari Tim Medis Indonesia

19-04-2025 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Indonesia menunjukkan komitmen kemanusiaan di kancah global dengan mengirimkan Tim Medis Darurat Indonesia (Emergency Medical Team/EMT) dan Tim Penyelamat ke Myanmar, pascagempa bumi berkekuatan 7,7 magnitudo yang mengguncang negara tersebut pada 28 Maret lalu.

Pengiriman tim bantuan tersebut dilakukan pada 4 April 2025 atas permintaan resmi Pemerintah Myanmar. Bantuan tanggap darurat ini bertujuan untuk memperkuat respons kesehatan di wilayah terdampak, terutama di ibu kota Nay Pyi Taw dan sekitarnya.

LABORE Bersama 600 Dokter PERDOSKI Kenalkan Solusi Alternatif Non-Prescription untuk Atasi Gejala Eksim dan Psoriasis

17-04-2025 | 09:04 WIB

BATAMTODA.COM, Jakarta - LABORE hadir sebagai breakthrough skincare yang telah teruji klinis oleh para dermatologis untuk kulit sensitif yang rentan dengan gejala eksim dan psoriasis seperti gatal, kulit kering, dan peradangan yang dapat mengganggu kenyamanan dan aktivitas sehari-hari.

Kebiasaan Minum yang Manis-manis Bisa Picu Meningitis?

16-04-2025 | 17:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kebiasaan konsumsi kental manis dan minuman tinggi gula lainnya kerap menjadi penyebab karies ataupun gigi berlubang. Gangguan kesehatan gigi ini sebaiknya tidak diabaikan, sebab gigi berlubang dapat menjadi pintu masuknya kuman dan infeksi ke organ tubuh lainnya, seperti meningitis dan infeksi otak.

Lapas Tanjungpinang Gelar Donor Darah dalam Rangka HBP ke-61

16-04-2025 | 16:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tanjungpinang melaksanakan kegiatan donor darah sebagai bagian dari peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan (HBP) ke-61. Kegiatan ini berlangsung, Rabu (16/4/2025) dan diikuti oleh petugas Lapas Tanjungpinang.

7 Cara Alami Ini Ampuh Atasi Sakit Perut

14-04-2025 | 16:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sakit perut bisa datang kapan saja. Alih-alih minum obat, atasi dengan cara alami mengobati sakit perut berikut.

Jemaah Haji 2025 Wajib Penuhi Syarat Kesehatan Sebelum Lunasi Biaya Perjalanan

14-04-2025 | 13:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menjelang pelaksanaan ibadah Haji 1446 H/2025 M, pemerintah mewajibkan seluruh calon jemaah haji untuk terlebih dahulu memenuhi syarat istitha’ah kesehatan sebelum melunasi Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih).

Ketentuan ini tertuang dalam Keputusan Menteri Agama (KMA) Nomor 142 Tahun 2025, yang mengatur teknis pengisian kuota haji reguler dan tata cara pelunasan Bipih.

Program Cek Kesehatan Gratis di Hari Ulang Tahun Gaet Ribuan Warga, Fokus pada Deteksi Dini Penyakit

05-04-2025 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Program Cek Kesehatan Gratis (CKG) yang digelar Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Batam dalam rangka ulang tahun warga berhasil menarik antusiasme masyarakat.

Sejak diluncurkan pada 3 Februari 2025, tercatat sebanyak 1.496 warga yang berulang tahun pada periode program telah memanfaatkan layanan ini di berbagai Puskesmas.

7 Manfaat Air Rebusan Jahe, Turunkan Kolesterol Usai Lebaran

04-04-2025 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Jahe rupanya tak sekadar memberikan rasa hangat di tubuh. Berikut beberapa manfaat air rebusan jahe termasuk menurunkan kolesterol usai santap menu khas Lebaran.