Wali Kota Lis Darmansyah Buka Kursus Wasit Sepakbola C3

28-12-2015 | 09:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Untuk mendukung peningkatan prestasi olah raga sepakbola, tentunya peranan wasit amat vital. KONI Kota Tanjungpinang bersama senegap PSB di Kota Tanjungpinang Minggu (27/12/2015) menggelar kegiatan Kursus Wasit C3, bertempat di Hotel Sunrise Jl. Seijang Tanjungpinang.


Diduga Bunuh Diri, Pekerja Bangunan ‎Ditemukan Gantung Diri

26-12-2015 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Budi Haryanto (36), seorang pekerja bangunan ditemukan tewas tergantung di dalam rumah di Perumahan Griya Puqalfa Residence, Batu Naga, Jalan Karya, Kelurahan Dompak, Kecamatan Bukit Bestari, pukul 12:00 WIB, Jumat (25/12/2015).

Pesan Pendeta Lusiana, Rayakan Natal dengan Kesederhanaan, Bukan Kemewahan

25-12-2015 | 17:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Perayaan Misa Natal hari kelarihan Yesus Kristus di sejumlah gereja di Kota Tanjungpinang, berlangsung hikmat. Ribuan umat kristiani memadati sejumlah gereja untuk melaksanakan Misa Natal 25 Desember 2015 ini.

Berbagi Kasih Rayakan Natal Bersama Anak Yatim dan Panti Jompo Anugrah Tanjungpinang

24-12-2015 | 18:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dalam menyambut Natal dan Tahun Baru, Perhimpunan HAKKA Indonesia Sejahtera Tanjungpinang, berbagi kasih merayakan Natal dan Tahun Baru bersama sejumlah anak yatim dan orang jompo di Panti Asuhan, Yayasan Sosial Pelayanan Kasih Anugrah yang terletak di Jalan Merpati Gang Pipit Nomor 24, Km 12 Tanjungpinang.

Banyolan Ustadz Koko Liem Pukau Masyarakat Tanjungpinang

24-12-2015 | 13:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kehadiran Ustadz H. Muhammad Ustman Ansori, SQ, MA, atau yang akrab disapa 'Koko Liem' pada peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1437 H/2015 M tingkat Kota Tanjungpinang, di Masjid Al-JannatuL Ma’wa, Jl. Sukarno Hatta itu, mampu memukau warga yang hadir dalam tabligh akbar pada Rabu (23/12) malam itu.