Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Komunikasi Jembatan Utama Membangun Relasi Efektif dan Harmonis Antara Polisi dengan Masyarakat

28-06-2024 | 08:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Cirebon - Pakar Komunikasi dan Motivator Nasional Dr Aqua Dwipayana menegaskan meningkatkan kompetensi komunikasi merupakan investasi penting bagi Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara (Ditpolairud) untuk meningkatkan kinerja dan profesionalisme dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya.

Inovasi Pelayanan Publik Indonesia Kembali Raih Penghargaan Dunia

27-06-2024 | 15:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dua inovasi pelayanan publik Indonesia mendapatkan penghargaan di tingkat dunia.

Inovasi milik Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) dan Pemkot Semarang berhasil menorehkan prestasi pada ajang bergengsi United Nations Public Service Awards (UNPSA) 2024.

KESDM Sebut Ormas Agama Kelola Tambang Wajib Bayar Kompensasi

26-06-2024 | 17:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengatakan bahwa badan usaha organisasi masyarakat (ormas) keagamaan yang mengelola wilayah izin usaha pertambangan khusus (WIUPK) wajib membayar Kompensasi Data dan Informasi (KDI), sebagaimana pengelola wilayah tambang lainnya.

Polri dan Kepolisian Australia Bahas Kerja Sama Penegakan Hukum Transnasional

26-06-2024 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kapolri, Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyambut baik kunjungan silaturahmi dari Kepala Kepolisian Australia/Commissioner of Australian Federal Police (AFP), Mr Reece P Kershaw, beserta delegasi di Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri), Jakarta.

Pertemuan ini merupakan bagian dari upaya memperkuat kerja sama bilateral antara Indonesia dan Australia dalam bidang penegakan hukum, khususnya untuk menghadapi kejahatan transnasional.

Plt Sekjen Diperintahkan Jelaskan Putusan MKD DPR Soal Bamsoet Tidak Prosedural

26-06-2024 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - MPR RI menugaskan Plt Sekretaris Jenderal (Sekjen) Siti Fauziah untuk buka suara terkait putusan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI yang menyatakan Ketua MPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) terbukti melanggar kode etik terkait pernyataan amendemen UUD 1945. MPR menilai putusan MKD tidak memenuhi ketentuan prosedural.

Kemendagri Terima Penghargaan Lembaga Peduli Penyiaran dari KPI

25-06-2024 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menerima Penghargaan Lembaga Peduli Penyiaran dari Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), Senin (24/6/2024).

Pembahasan 26 RUU Kabupaten Kota Disesuaikan dengan Karakteristik Daerah

25-06-2024 | 09:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua Komisi II DPR RI Syamsurizal mengatakan pihaknya bersama dengan pemerintah sedang membahas 26 Rancangan Undang-Undang tentang Kabupaten/Kota setelah menerima Daftar Inventarisasi Masalah (DIM) dari Pemerintah dan DPD RI.

Mendagri Lantik Penjabat Gubernur Sumut, Sumsel dan NTB

25-06-2024 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian resmi melantik Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Sumatera Selatan (Sumsel), dan Nusa Tenggara Barat (NTB).