-->
Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Tim ERG PT Timah Rampungkan Misi Kemanusiaan di Daerah Bencana Sumatra

16-12-2025 | 18:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Pangkalpinang - Tim Emergency Response Group (ERG) PT TIMAH Tbk telah menyelesaikan misi kemanusiaan dalam rangka penanganan bencana banjir dan longsor yang melanda sejumlah wilayah di Pulau Sumatera.

Menkeu Bakal Hapus Utang Pemda Terdampak Bencana

15-12-2025 | 18:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa tengah menyiapkan kebijakan penghapusan kewajiban utang pemerintah daerah (pemda) yang terdampak bencana, khususnya pinjaman untuk pembangunan infrastruktur yang rusak atau hilang akibat bencana alam.

Menembus Medan Sulit, Darul Aman Peduli Salurkan Amanah Kemanusiaan ke Wilayah Terisolir Aceh Tamiang

15-12-2025 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Di tengah duka dan luka yang masih membekas akibat bencana alam yang melanda Aceh Tamiang, secercah harapan datang dari Pondok Pesantren Darul Aman, Gambaran, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel).

BNPB Masih Terus Cari Korban Hilang Akibat Bencana di Sumatera-Aceh

14-12-2025 | 17:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Pemerintah menegaskan operasi pencarian dan pertolongan (search and rescue/SAR) bagi korban bencana hidrometeorologi di tiga provinsi, yakni Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat, masih terus dilaksanakan secara terukur serta terkoordinasi.

Purbaya Pastikan Dana Rehabilitasi Aceh-Sumatera Tersedia

14-12-2025 | 15:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa memastikan ketersediaan anggaran jumbo di kisaran Rp 50 triliun hingga Rp 60 triliun untuk mempercepat proses rehabilitasi dan rekonstruksi pascabencana, termasuk pembangunan hunian sementara (huntara).

Prabowo Bakal Basmi Pembalakan Liar di Sumatera

14-12-2025 | 14:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Pembalakan liar di hutan dituding sebagai salah satu penyebab kerusakan hutan di Pulau Sumatera hingga menyebabkan banjir di provinsi, yakni Ace, Sumatera Utara dan Sumatera Barat. Untuk itu pemerintah akan basmi pembalakan liar bakal. Komitmen ini diungkapkan langsung oleh Presiden Prabowo Subianto.

Presiden Minta Warga Cermati Peringatan BMKG Jelang Nataru

14-12-2025 | 09:09 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi mengungkapkan Presiden Prabowo Subianto meminta Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memberi perhatian khusus pada sistem peringatan dini di wilayah yang berpotensi mengalami peningkatan curah hujan menjelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru).

Siklon Tropis 93S Ancam Indonesia Timur, Pemerintah Diminta Waspada Bencana

14-12-2025 | 08:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengungkap kemunculan bibit siklon tropis 93S di wilayah timur Indonesia yang berpotensi memicu cuaca ekstrem dan bencana hidrometeorologi.