Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Perkuat Diplomasi Kawasan, Presiden Prabowo Lakukan Kunjungan Kenegaraan ke Lima Negara Timur Tengah

09-04-2025 | 13:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, resmi memulai rangkaian kunjungan kenegaraannya ke kawasan Timur Tengah, Rabu (9/4/2025). Kunjungan ini mencakup lima negara strategis, yaitu Persatuan Emirat Arab (PEA), Turkiye, Mesir, Qatar, dan Yordania.

Pemerintah Luncurkan Program Rumah Subsidi untuk Wartawan

09-04-2025 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah resmi meluncurkan program rumah subsidi bagi wartawan sebagai bentuk kepedulian terhadap kesejahteraan insan pers sekaligus memperkuat peran mereka sebagai pilar keempat demokrasi.

Program ini diinisiasi oleh Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) dan didukung oleh Kementerian Komunikasi dan Digital.

Presiden Prabowo Instruksikan Penghapusan Peraturan Teknis, Dorong Efisiensi dan Kepastian Regulasi

09-04-2025 | 10:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menegaskan regulasi di lapangan harus disederhanakan dengan menghapus Peraturan Teknis (Pertek) yang kerap diterbitkan oleh kementerian.

Presiden menyampaikan instruksi ini kepada jajaran Kabinet Merah Putih dalam sesi tanya jawab bersama para ekonom dan pengusaha pada Sarasehan Ekonomi yang digelar di Menara Mandiri, Jakarta, Selasa (8/4/2025).

Prabowo Heran Ada Sebutan Indonesia Gelap, Padahal Indonesia Cerah

08-04-2025 | 20:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto mengaku heran terhadap sejumlah pihak yang menyuarakan wacana 'Indonesia Gelap' dalam beberapa waktu terakhir.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Prabowo dalam pidatonya pada acara Sarasehan Ekonomi di Gedung Menara Mandiri, Jakarta, Selasa (8/4/2025).

Mendagri Puji Kinerja Jajarannya Sukseskan Pilkada Serentak, Kendalikan Inflasi dan Gelar Retret Kepala Daerah

08-04-2025 | 19:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengapresiasi kinerja jajarannya dalam menjalankan sejumlah program. Ia menyebutkan sejumlah agenda besar seperti dukungan terhadap Pilkada Serentak 2024, pelantikan serentak pasangan kepala daerah terpilih, hingga retret kepala daerah yang secara umum berjalan dengan baik.

Presiden Prabowo Pimpin Panen Raya Nasional di Majalengka, Ketahanan Pangan Prioritas Negara

08-04-2025 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Majalengka - Presiden Prabowo Subianto memimpin kegiatan Panen Raya Nasional di Desa Randegan Wetan, Kecamatan Jati 7, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, Senin (7/4/2025).

Acara ini menjadi bagian dari panen serentak di 14 provinsi dan 156 kabupaten/kota sebagai langkah strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional.

Kapolres Puncak Jaya Ungkap Mantan Kapolsek Mulia Gugur Ditembak KKB

08-04-2025 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Puncak Jaya - Kapolres Puncak Jaya AKBP Kuswara mengatakan bahwa kelompok kriminal bersenjata (KKB) menembak mantan Kapolsek Mulia Iptu (Purn) Djamal Renhoat (62 th) di kampung Wuyukwi, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua Tengah. Insiden penembakan terjadi Senin (7/4/2025) malam yang terjadi di rumah merangkap kios.

Menteri PANRB Minta PPK Awasi Hari Pertama Kerja Usai Lebaran

07-04-2025 | 18:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) meminta pejabat pembina kepegawaian (PPK) di instansi dan pemerintah daerah melakukan pengawasan terhadap kinerja para pegawai setelah libur Lebaran 2025.