Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Semerbak Wangi Aroma Kopi dari Kahlua

22-10-2012 | 11:01 WIB

BATAM, batamtoday - Harumnya aroma kopi pada tiramisu memang berasal dari kopi bubuk. Namun, biasanya aroma tersebut diperkuat dengan tambahan Kahlua. Cairan yang satu ini selain manis juga menebarkan semerbak kopi yang sangat wangi. Apa itu Kahlua, dan untuk apa saja penggunaannya?

Lezatnya Gulai Siput Khas Kepri

17-10-2012 | 16:26 WIB

BATAM, batamtoday - Gulai siput Indonesia memang gudangnya makanan dan minuman enak nan unik, dari Aceh hingga Papua terdapat banyak sekali makanan atau minuman yang tidak bisa kita temukan di negara lain. 

Meski Diduga Mengandung Formalin, Mie Kuning Masih Saja Laris

16-10-2012 | 17:31 WIB


BATAM, batamtoday - Meski diduga mengandung bahan pengawet Formalin, mie kuning ternyata paling laris di pasaran. Pasalnya, mie kuning dari pabrik pembuatan sudah habis terjual sejak pukul 06.00 WIB, setiap harinya.

Resep Tradisional, Pecel Madiun

16-10-2012 | 15:33 WIB

BATAM, batamtoday - Indonesia dikenal sebagai gudangnya sajian kuliner unik dan tidak ada duanya di dunia. Salah satunya, pecel. 

Resep Mudah Bikin Sambal Bawang Tomat

15-10-2012 | 10:46 WIB

BATAM, batamtoday - Bagi sebagian besar orang Indonesia, makan tidak akan lengkap tanpa sambal. Nah, variasi sambal yang kita kenal selama ini juga cukup beragam.

Whoopie, si Manis Empuk yang Bikin Ketagihan

12-10-2012 | 10:36 WIB

BATAM, batamtoday - Ukurannya lebih besar sedikit dari cookies. Sekilas tampak seperti cookies berukuran besar. Mirip burger dengan isian di tengahnya. Dua potong cake berbentuk bundar dengan beragam isian ini kini banyak disukai orang. Maklum, rasanya manis dan empuk. Yummy!

Resep Semur Daging, Coba Deh

11-10-2012 | 10:34 WIB

BATAM, batamtoday - Semur daging sapi telah menjadi makanan favorit keluarga Indonesia. Resep Semur Daging makin mantap jika ditambahkan campuran kentang.

Inilah Cara Menyeduh Kopi yang Baik

10-10-2012 | 17:04 WIB

BATAM, batamtoday - Udara yang dingin saat musim hujan memang paling enak minum secangkir kopi panas. Selain membuat tubuh terasa segar aroma kopi juga sangat menggugah selera. Aneka kopi seperti latte, cappuccino, atau kopi tubruk bisa diracik sesuai selera.