Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Zhuang Group, Investor Tiongkok Tertarik Bangun Resor Wisata di Batam

24-01-2015 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Iklim investasi di Kota Batam saat ini ternyata tidak hanya mengarah kepada dunia industri. Terbukti, dengan kondisi geografis Batam yang memiliki keindahan alam, mengundang daya tarik tersendiri bagi investor asing untuk berinvestasi di dunia pariwisata.

Jokowi Disebut Akan Resmikan Pabrik Tahu Tempe di Batam

23-01-2015 | 17:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sentra pengelolaan industri tahu-tempe yang dikelolan Koperasi Produsen Padjajaran Batam (KPPB) akhirnya berdiri di Kecamatan Sagulung. Dari total 63 unit, 19 di antaranya sudah selesai dan akan diresmikan dalam waktu dekat.

Dinamika Event Organizer Gelar Pameran Keris Sumatera Bahari di Mega Mall Batam

23-01-2015 | 16:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Demi menjaga dan melestarikan budaya keris di Indonesia, Dinamika Event Organizer menggelar pameran keris bahari Sumatera dengan tema "keris fashion dan bursa aksesoris keris serta batu" mulia di Mega Mall, Batam, Jumat (23/1/2015).

Google Ditengarai Siap Luncurkan Layanan Ponsel

22-01-2015 | 12:25 WIB

BATAMTODAY.COM - Google ditengarai bersiap menjual layanan telepon seluler secara langsung kepada konsumen di Amerika Serikat setelah mencapai kesepakatan dengan T-Mobile dan Sprint, sebut media AS.

Maskapai NAC Tak Beroperasi Lima Hari, Perusda Anambas Rugi Rp900 Juta

21-01-2015 | 16:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tarempa - Perusahaan Daerah (Perusda) Anambas Sejahtera mengaku rugi sebesar Rp900 juta setelah maskapai Nusantara Air Charter (NAC) tak beroperasi lima hari lantaran pendingin udara (AC) di pesawat mengalami kerusakan.

Meski BBM Turun, Harga Sembako di Batam Masih Tinggi

21-01-2015 | 12:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Meski harga Bahan Bakar Minyak (BBM) namun tidak berdampak terhadap kebutuhan pokok (sembako) di Batam. Di pasar tradisional Batam, harga kebutuhan justru masih tinggi, Rabu (21/1/2015) 

Sepi Penumpang, Lion Air dan Citilink Batalkan 15 Penerbangan dari dan ke Batam

20-01-2015 | 18:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Maskapai penerbangan Lion Air dan Citilink membatalkan penerbangannya dari Batam pada Selasa (20/1/2015). Pembatalan 10 penerbangan dari Bandara Hang Nadim dan lima tujuan Hang Nadim itu disebabkan minimnya penumpang.

Kepala Disperindag ESDM Batam Sebut Harga Kebutuhan Masih Stabil

20-01-2015 | 18:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Masyarakat sering mengeluhkan masih tingginya harga barang-barang kebutuhan pokok meski pemerintah sudah menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM). Namun menurut Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan, Enegi dan Sumber Daya Mineral (Disperindag ESDM) Kota Batam, Amsakar Achmad, mengatakan, kenaikan di beberapa komoditi barang tergolong cukup stabil.