Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Operasi Antik Seligi, Polisi Tanjungpinang Bekuk 3 Kurir Narkoba

12-09-2013 | 14:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepolisian Resort Tanjungpinang menangkap tiga orang yang merupakan kurir dan penguna shabu dalam operasi anti narkoba yang digelar dalam beberapa pekan ini.

7 Tempat Hiburan Disisir, 1 Warga Singapura Diamankan dari Diskotek Planet 2

12-09-2013 | 14:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim gabungan yang terdiri Satgas Ops Antik Seligi Polda Kepri, Polresta Barelang dan BNNP Kepri kembali menggelar razia penyisiran narkoba di tempat hiburan di Batam, Kamis (12/09/2013) dini hari.

Diduga Stres, Tahanan Coba Bunuh Diri di PN Batam

12-09-2013 | 12:21 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Mustafa Kamal, tahanan yang akan menjalani persidangan mencoba bunuh diri dengan membenturkan kepalanya ke dinding kamar mandi ruang tahanan kantor Pengadilan Negeri Batam, Kamis (13/9/2013) pukul 12.00 WIB.

Wawako Tanjungpinang Pastikan Abdul Karim Nonjob

12-09-2013 | 11:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Abdul Karim alias Kamal (41) dipastikan bakal nonjob meskipun proses hukumnya masih berjalan. Tunjangannya sebagai pejabat eselon III pun bakal dipangkas.

UPB Ajukan Permohonan Keberatan Atas Putusan KIP ke PN Batam

12-09-2013 | 11:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Universitas Putera Batam mengajukan perlawanan atas putusan Komisi Informasi Provinsi Kepri dengan mengajukan gugatan ke Pengadilan Negeri Batam, yang dijadwalkan akan sidangkan hari ini, Kamis (13/9/2013). Berkas permohonan keberatan Putera Batam dikuasakan kepada Ampuan Situmeang SH MH.

Ruko Dibobol Maling, Laporan Pemilik Tak Digubris Polisi

11-09-2013 | 17:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kepolisian Sektor Batuaji dituding tidak menanggapi laporan tindak pencurian yang dilaporkan Andi Kurniawan selaku pemilik rumah toko (Ruko) di Blok AB no 6 Ruko Taman Cipta, Tanjung Uncang.

Lupa Cabut Kunci Kontak, Motor Lesap di Ruko Depan RSUD Batam

11-09-2013 | 17:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sebuah Yamaha Mio bernomor polisi BP 4267 FF milik Ahmad hilang dari deratan ruko yang berada di depan RSUD Embung Fatimah Batam, Selasa (10/9/2013) malam.

Walah, Oknum Wartawan Ini Nyolong Laptop untuk Belajar Mengetik

11-09-2013 | 16:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Elfinudin alias Mail (46), nekat mencuri ponsel dan laptop milik M Sarwan Kusumastanto, staf Dinas Kesehatan Provinsi Kepri, di Kantor Pusat Pelatihan Klinik Sekunder (P2KS) di Jalan Damai, Komplek Vila Mutiara, Blok G Nomor 1 Tanjungpinang. Mail yang mengaku wartawan sebuah mingguan itu mencuri ponsel untuk digunakan sendiri dan laptop untuk belajar mengetik berita.