Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Bapedalda Batam Belum Juga Limpahkan Tersangka dan Barang Bukti Tambang Pasir Ilegal

13-12-2013 | 14:54 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Penyidik PPNS Bapedalda Batam sepertinya tidak serius dalam penanganan kasus penambangan pasir ilegal dengan tersangka Junaidi alias Ahui. Pasalnya, sudah tiga bulan dinyatakan lengkap atau P21, Bapedalda belum juga melimpahkan tersangka dan barang bukti ke Kejaksaan.

Polisi Mendadak Serahkan 3 Karyawan Gelper Jhoni Pakun ke Kejati Kepri

13-12-2013 | 14:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tiga  tersangka Gelper Game Zone milik Jhoni Pakun secara mendadak diserahkan penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Kepri ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri, Jumat (13/12/2013) siang.

Gebrak Desak Kejaksaan Periksa Banggar DPRD Batam

13-12-2013 | 12:27 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - LSM Gerakan Bersama Rakyat (Gebrak) terus menyoroti dan mengawal penanganan hukum dugaan suap Rp200 juta dari Dinas Pendidikan ke Komisi IV DPRD Batam untuk memuluskan anggaran tahun 2013 yang sedang dilakukan penyelidikan oleh Kejari Batam.

Polri dan KPK Lakukan Sinergi Berantas Korupsi di Seluruh Tanah Air

12-12-2013 | 19:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta Komisi Pemberantasan Korupsi dan Kepolisian Republik Indonesia melakukan pertemuan di Gedung KPK, Jakarta, Kamis (12/12/2013).

Pertemuan itu digelar dalam rangka silaturami antara kedua instansi penegak hukum dan dalam rangka sinergi melakukan pemberantasan korupsi di seluruh Indonesia.

MK Tetapkan Tiga Anggota Dewan Etik untuk Awasi Hakim Konstitusi

12-12-2013 | 19:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta -  Mahkamah Konstitusi (MK) kini sudah memiliki  Majelis Dewan Etik untuk menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran martabat dan perilaku hakim konstitusi, serta kode etik dan perilaku hakim konstitusi.

Mantan Bendahara DPRD Lingga Divonis 7,5 Tahun Penjara

12-12-2013 | 18:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Mantan Bendahara Sekretariat DPRD Kabupaten Lingga, Said Idham divonis 7,5 tahun penjara oleh Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Tanjungpinang, Kamis (12/12/2013).

Rusmini Belum Beberkan Bukti Suap Disdik ke Penyidik Kejaksaan

12-12-2013 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Rusmini Simorangkir, anggota Komisi IV DPRD Kota Batam melenggang santai usai menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Negeri (kejari) Batam terkait dugaan suap Dinas Pendidikan (Disdik) Batam, Kamis (12/12/2013). Dia mengatakan jika dirinya hanya dimintai keterangan.

Terbukti Lakukan Eksploitasi 3 Anak, Hawiah Divonis 15 Bulan Penjara

12-12-2013 | 15:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Terbukti melakukan tindak pidana eksploitasi ekonomi terhadap anak untuk keuntungan pribadi, tersangka Hawiah divonis 15 bulan penjara. Putusan dijatuhkan Ketua Majelis Hakim Aji Suryo SH di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Kamis (12/12/2013).