Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Aset PT SCI Batam Tak Cukup untuk Bayar Gaji Buruh Satu Bulan

22-07-2013 | 15:48 WIB

BATAM, batamtoday - Pemerintah Batam harus lebih tegas lagi terhadap manajemen PT Sun Creation Indonesia (SCI). Pasalnya, aset yang ditinggal kabur oleh manajemen perwakilan Jepang tak cukup untuk bayar upah sebanyak 730 buruh selama sebulan.

Sampai Permasalahan Selesai, Pemko Batam Tahan Aset PT SCI

22-07-2013 | 14:30 WIB

BATAM, batamtoday - Terkait kaburnya manajemen PT Sun Creation Indonesia (SCI) yang berlokasi di Kawasan Tunas Industri Batam Centre, Pemko Batam akan melakukan koordinasi dengan pihak terkait.

Hak Buruh Belum Dibayar, Manajemen PT SCI Batam Pening

22-07-2013 | 14:18 WIB

BATAM, batamtoday - General Manajer (GM) PT Sun Creation Indonesia (SCI) Batam, Rudi Harianto  mengaku pening lantaran hak-hak buruh belum bisa dibayar. Sebab, Manajemen yang ada di Jepang belum memberikan konfirmasi terkait status PT SCI di Batam.

TKA di PT RIT Batam Diduga Tak Memiliki Dokumen Lengkap

20-07-2013 | 14:30 WIB

BATAM, batamtoday - Puluhan Tenaga Kerja Asing (TKA) asal China di PT Rock International Tobacco (RIT) Batam diduga tak memiliki dokumen perizinan ketenagakerjaan yang lengkap. Sebab, TKA ini tidak memiliki tenaga pendamping dan bekerja sebagai buruh biasa.

Manajemen PT SCI Batam Kabur, Buruh Minta Ketegasan Pemerintah

20-07-2013 | 12:15 WIB

BATAM, batamtoday - Manajemen PT Sun Creation Indonesia (SCI) yang berkedudukan di Batam, Kawasan Tunas Industri Batam Center kabur. Ratusan buruh di perusahaan itu belum mendapatkan haknya.

Manajemen PT Ghim Li Batam Bantah Ingkari PB, 1.282 Sudah Dipermanen

19-07-2013 | 22:40 WIB

BATAM, batamtoday - Manajemen PT Ghim Li Indonesia membantah telah mengingkari Perjanjian Bersama (PB) yang disepakati bersama buruh. Sesuai dengan PB, sebanyak 1.282 pekerja diperusahaan itu telah dipermanenkan.

Ini Alasan Bintan Bersatu Apparel Mau Teken Protokol Adidas

19-07-2013 | 22:01 WIB

BATAM - PT Bintan Bersatu Apparel memiliki beberapa pertimbangan sehingga bersedia menerapkan Protokol Kebebasan Berserikat di perusahaannya.

Kemenaketrans Buka Posko Pengaduan THR di Pusat dan Daerah

19-07-2013 | 21:38 WIB

JAKARTA, batamtoday - Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi kembali membuka posko pusat pengaduan permasalahan Tunjangan Hari Raya (THR) dan Mudik Lebaran tahun 2013 di Gedung Kemnakertrans Jalan Gatot Subroto Kav. 51 Jakarta Selatan lantai 8A.