Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Value For Money Anggaran Publik

09-05-2019 | 11:04 WIB

Oleh: Edy Sutriono, SE, MM, M.SE

Penyusunan anggaran negara/daerah atau sektor publik tradisional lebih mendasarkan kepada kebutuhan belanja/pengeluaran dengan jalan menambah atau mengurangi jumlah anggaran tahun sebelumnya. Sementara itu kinerja pelaksanaannya diukur dari seberapa besar penyerapan atau realisasi anggaran semata.

Membaca Urgensi Pembongkaran Makam KPPS

08-05-2019 | 19:28 WIB

Oleh Aris Munandar

BADAN Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandiaga, mengusulkan agar makam para petugas pengamanan Pemilu 2019 yang gugur saat bertugas dibongkar kembali. Pihaknya menilai ada yang janggal karena banyaknya jumlah petugas yang meninggal.

Menciptakan Suasana Damai di Bulan Ramadhan

07-05-2019 | 19:28 WIB

Oleh Rahmad Pribadi

BULAN suci Ramadhan tahun 2019 bertepatan dengan berjalannya proses pemilihan umum. Di akhir masa politik yang krusial ini, berbagai kepentingan dan tujuan yang berujung pada kekuasaan suatu negara menjadi hal yang terus digembar-gemborkan oleh hampir seluruh media massa, terutama saluran televisi dan media cetak.

Menakar Stok BBM, LPG, dan Sembako Saat Ramadhan

06-05-2019 | 19:28 WIB

Oleh Ardi Hidayat

MEMASUKI bulan suci Ramadhan, tentu ada sedikit kecemasan akan stok bahan bakar maupun sembako. Namun Pemerintah melalui Kementerian ESDM memastikan bahwa masyarakat tidak perlu cemas dengan ketersediaan Bahan Bakar Minyak (BBM) dan Gas LPG jelang Ramadhan. Hal tersebut karena pemerintah nantinya akan menambah stok sekaligus personel dan fasilitas distribusi.

Merawat Kebhinekaan Indonesia

04-05-2019 | 19:40 WIB

Oleh Rahmat Zaki Walad

PERBEDAAN dalam masyarakat Indonesia bukanlah hal yang baru, Indonesia berdiri karena rasa persatuan dari seluruh bangsa dan agama yang ada di Nusantara. Hal ini menjadi landasan bagi para pendiri bangsa untuk menyematkan semboyan Bhineka Tunggal Ika sebagai kalimat yang dicengkeram oleh buruh Garuda Pancasila.

Mendeteksi Dini Ancaman Ideologi Khilafah

03-05-2019 | 19:28 WIB

Oleh Ahmad Fatih

PENDIDIKAN adalah sesuatu yang sangat penting, karena dengan pendidikan maka seseorang akan memiliki pengetahuan, life skill dan wawasan yang lebih luas. Namun Pendidikan juga bisa menjadi ancaman yang serius, apabila dalam pembelajarannya disusupi oleh ideologi yang terlarang di Indonesia.

Peran Tokoh Lintas Sektor Redakan Tensi Pasca Pemilu

02-05-2019 | 19:40 WIB

Oleh Leo Akbar

PEMILU 2019 masih menyisakan gegap gempita dengan berbagai warna, kampanye hitam, ujaran kebencian di sosial media hingga berbagai upaya untuk mendelegitimasi KPU adalah berita yang tidak asing selama bahkan hingga Hari pencoblosan telah terlewat.

Upaya Konkrit Meredam Gesekan Sosial Pasca Pemilu

01-05-2019 | 19:40 WIB

Oleh Rahmat Kartolo

PEMILU telah usai, namun berbagai gesekan sosial masih memiliki kemungkinan untuk muncul kembali sehingga dapat mencederai semangat persatuan dan kesatuan bangsa. Semangat dan segala upaya untuk menjaga nilai – nilai persatuan bangsa tentu harus terus digalakkan.