Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mewaspadai Skenario Kelompok Separatis Papua Membuat Kerusuhan di Wamena

08-10-2019 | 14:16 WIB

Oleh Abner Wanggai

KERUSUHAN di Wamena pecah dan menelan korban jiwa. Kerusuhan tersebut diduga kuat dilakukan oleh kelompok separatis yang selalu menginginkan masyarakat untuk terus bertikai. Kini Wamena berangsur kondusif dan pihak keamanan terus berkomitmen menangkap pelaku kerusuhan.

Aparat Keamanan Siap Amankan Pelantikan Presiden

07-10-2019 | 14:28 WIB

Oleh Muhammad Ilham

TNI telah siap membantu Polri dalam mengamankan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih pada 20 Oktober 2019 mendatang. Kesiapan ini merupakan wujud sinergitas aparat keamanan dan sebagai upaya memberikan rasa aman kepada masyarakat.

Demonstrasi Anarkis Rugikan Perekonomian Nasional

04-10-2019 | 14:28 WIB

Oleh Dini Asikin

DEMONSTRASI yang terjadi beberapa hari belakangan ini menimbulkan sejumlah ekses negatif. Tidak hanya merusak fasilitas umum dan mengganggu mobilitas warga, dampak demonstrasi negatif ternyata berimbas pada sektor perekonomian nasional.

Penerbitan Perppu KPK Hak Prerogatif Presiden

03-10-2019 | 14:16 WIB

Oleh Alfisyah Kumalasari

POLEMIK Revisi UU KPK berada dalam episode baru seiring adanya tuntutan demonstran agar Presiden Jokowi menerbitkan Perppu. Padahal penerbitan Perppu memerlukan sebuah kegentingan yang memaksa dan masuk dalam ranah prerogatif Presiden.

Kerusuhan di Wamena Ulah Kelompok Kriminal Bersenjata

02-10-2019 | 14:16 WIB

Oleh Sabby Kosay

INDONESIA berduka atas meninggalnya 31 orang akibat kerusuhan di Wamena, Presiden Joko Widodo mengucapkan dukacita atas kejadian tersebut dan mengatakan komitmen aparat keamanan untuk siap melindungi warga.

Perspektif Ekonomi Memaknai Kesaktian Pancasila

01-10-2019 | 18:28 WIB

Oleh: Edy Sutriono,SE,MM,MSE

Pancasila telah membuktikan diri sebagai dasar negara dan ideologi bangsa yang kokoh menjadi tema besar setiap kali memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober. Pancasila dipandang sebagai pondasi untuk mengatur penyelenggaraan ketatanegaraan baik politik, ekonomi, sosial budaya, maupun pertahanan dan keamanan.

Mewaspadai Provokasi di Media Sosial

01-10-2019 | 14:16 WIB

Oleh Aldia Putra

RAMAINYA aksi demonstrasi ini ditengarai dipicu oleh provokasi melalui media sosial. Sehingga perlu waspada akan berita negatif yang menyerukan ajakan untuk melakukan tindakan ini.

Stop Sebar Konten Kekerasan, Bijaklah Bermedsos

30-09-2019 | 14:16 WIB

Oleh Aziz Rinaldi

PERISTIWA demonstrasi yang terjadi beberapa hari belakangan terus diperbincangan di media sosial. Video dan foto kekerasan pun terus mengalir dan menjadi perbincangan di masyarakat. Padahal, penyebaran tersebut hanya meningkatkan ketakutan dan memicu rasa saling curiga diantara warga. Warganet harus bijak menyikapi fenomena ini.