Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Menyambangi Asrama Mahasiswi Kepri di Malang

14-11-2016 | 08:00 WIB

MENYAKSIKAN kesibukan para mahasiswa dan mahasiswi asal Provinsi Kepri di Malang Jawa Timur siang itu, menyiratkan optimisme yang tinggi. Ya, mereka adalah anak-anak Melayu yang siap menatap masa depan. Berikut ini catatan wartawan BATAMTODAY.COM, Saibansah seusai menyambangi Asrama Mahasiswi Kepri di Malang.

Tiga Pejabat Polresta Barelang Diwisuda S2 Hari Ini

12-11-2016 | 15:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tiga orang pejabat utama Polresta Barelang, hari ini, Sabtu (12/11/2016) melaksanakan wisuda pasca sarjana. Mereka telah menyelesaikan perkuliahan magister hukum (MH) di Universitas Negeri Batam (Uniba).

Tingkatkan SDM, Kemenag Buka Program 100 Doktor Pendidikan Agama Buddha

12-11-2016 | 14:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Magelang - Kementerian Agama (Kemenag) meresmikan program 100 doktor untuk pendidikan Agama Buddha.

Kal Pintar Lantamal IV, Pengobat Dahaga Membaca Pelajar Pulau Pangkil

09-11-2016 | 11:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pulau Pangkil, satu diantara gugusan pulau yang ada di Kepri. Untuk menjangkaunya harus menggunakan pompong  dari Tanjungpinang jarak tempuhnya sekitar 1 jam. Sedangkan dari Batam kita dapat menjangkaunya dari dermaga Desa Sembulang, Jembatan 5 Barelang sekitar 50 menit. Pulau kecil yang memanjang menyimpan banyak pesona ini dihuni sekitar 1.357 warga yang mayoritas adalah nelayan.

Ratusan Guru Matematika Bintan Diajarkan Metode Hitung Cepat

08-11-2016 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Sebanyak 191 Guru Matematika Sekolah Dasar (SD) se-Kabupaten Bintan diajarkan rumus matematika dengan metode jaritmatika atau menghitung dengan jari. Pelatihan ini dilaksanakan di Aula Kantor Bupati, kawasan Bintan Buyu, Selasa (8/11/2016).

Ini Dampak Positif dan Negatif Bermain Game

07-11-2016 | 10:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bermain video games memang asyik. Tapi kalau sudah berlebihan jadi buruk dampaknya.

STIE Galileo Batam Gandeng Yayasan Budha Tzu Chi

04-11-2016 | 17:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Yayasan Unggul Mulia Dharma (YUMD) sebagai Badan Penyelenggara STIE Galileo Batam, mendatangani kerjasama (MoU) dengan Yayasan Budha Tzu Chi pada Selasa (1/10/2016) di Kantor Yayasan Budha Tzu Chi Perwakilan Batam, Kompleks Windsor Batam.

Pemenang Lomba Kompetensi Siswa 2016 Dapat Beasiswa dari STIE Galileo

04-11-2016 | 15:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Yayasan Unggul Mulia Dharma (YUMD) Batam sebagai Badan Penyelenggara STIE Galileo, menyerahkan hadiah beasiswa kepada pemenang Lomba Kompetensi Siswa tahun 2016 yang digelar dan berakhir Kamis (26/10) lalu di di Hotel Radisson, Sukajadi Batam.