Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sekolah Rekomendasikan Beli LKS di Toko Tertentu, Kadisdik Panggil Seluruh Kepsek

09-01-2017 | 12:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kisruh pembelian LKS secara berdesak-desakan di SP Plaza Batuaji pada Kamis (05/1/2017) malam membuat Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Muslim Bidin memanggil seluruh kepala sekolah.

Dihukum, 14 Siswa SMA di Jepara Pingsan, 2 Opname

07-01-2017 | 12:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kejadian tak mengenakkan terjadi di SMA Mlonggo, Jepara. Belasan siswa SMA tumbang setelah dihukum pihak sekolah karena terlambat masuk sekolah. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan turun tangan.

Nurdin Minta 10 Anak Pulau Karas Dibina di Quran Center

06-01-2017 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Gubernur Kepri H. Nurdin Basirun meminta sepuluh anak dari Pulau Karas untuk dijadikan hafiz dan hafizah, yang akan dididik dan dibina di Quran Center, Kecamatan Sekupang, Kota Batam, dengan biaya ditanggung pemerintah.

Australia Stop Bantuan Dana untuk Sekolah Islam di Sydney

06-01-2017 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Sydney - Masa depan Sekolah Islam Malek Fahd, Sydney yang adalah sekolah islam terbesar di Australia terancam.

Kemenag Luncurkan Kurikulum Baru

05-01-2017 | 14:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Batam pada 2017 meluncurkan kurikulum baru dalam rangka menyikapi persoalan keagamaan di lingkungan masyarakat.

Ini Alasan Anda Harus Patahkan Krayon Si Kecil jadi Lebih Kecil

03-01-2017 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Berbeda dengan berjalan atau berbicara, kemampuan motorik halus dibutuhkan balita untuk tugas yang lebih mendetail seperti memegang dan menggambar.

Ini Tiga Cara Belajar Seru Tanpa Ngantuk

31-12-2016 | 12:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Setiap orang punya cara belajarnya sendiri, nah 3 cara ini mungkin bisa kamu jadikan referensi. Caranya sangat mudah dan sederhana.

Sekolah Gratis, Disdik Anambas Heran Masih Terdapat Anak Putus Sekolah

29-12-2016 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Pelaksana Tugas (Plt) Dinas Pendidikan Kabupaten Kepulauan Anambas, mengaku heran terhadap adanya anak yang putus sekolah. Padahal, di Kabupaten Kepulauan Anambas, pendidikan sudah digratiskan dan bahkan biaya transportasi juga ditanggung oleh Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD).