Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mabes Polri Juga Ajukan Permohonan Sita Tiga Unit Mini Tanker Milik Abob

27-10-2014 | 13:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Selain aset milik Niwen Khairiah, penyidik Mabes Polri juga mengajukan permohonan sita beberapa aset milik Ahmad Mahbub alias Abob, berupa tiga unit mini tanker, ke Pengadilan Negeri Batam.


PN Batam Keluarkan Penetapan Sita Aset Niwen Khairiah

27-10-2014 | 13:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengadilan Negeri Batam telah mengeluarkan penetapan sita aset milik Niwen Khairiah, PNS Pemko Batam yang memiliki transaksi perbankan mencapai Rp1,3 triliun lebih.

Dituduh Merusak Mobil, Bule Asal Inggris Diperiksa Polisi Batam

27-10-2014 | 11:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sh, seorang bule asal Inggris yang tinggal di Villa Panbil Mukakuning, diperiksa penyidik Satreskrim Mapolresta Barelang guna untuk dimintai keterangan, terkait pemerasan oleh sopir taksi kepadanya, Senin (27/10/2014).


Money Changer di Pelabuhan BBT Lagoi Kembali Dibobol Maling

27-10-2014 | 10:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Setelah pada Desember  2012 lalu sempat kecurian, Toko Bintan Galery yang juga tempat penukaran uang (money changer) di Pelabuhan Bandar Bintan Telani (BBT), Kawasan Pariwisata Lagoi (KPL) Bintan kembali dibobol oleh maling, Rabu (22/20/2014) malam.


Warga Singapura Buronan AS Masih Ditahan di Mapolda Kepri

25-10-2014 | 16:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Kepri masih melakukan penahanan terhadap buronan Interpol, Lim Yong Nam, warga negara Singapura yang berhasil diamankan pihak Imigrasi Tipe B Batam pada Kamis (23/10/2014) kemarin.

Dituduh Hendak Memperkosa, Pria Ini Berdalih Minta Air Minum

25-10-2014 | 15:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dedek Permana (29) akhirnya mendekam di balik jeruji Mapolsek Batuaji. Ia digiring warga ke polisi lantaran kepergok hendak memerkosa dan melakukan penganiayaan terhadap SN (19) di Perumahan Masyeba Indah, Batuaji.

PN Tanjungpinang Gelar Sidang Lapangan di Lokasi Tambang

25-10-2014 | 14:59 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Majelis hakim Pengadilan Negeri Tanjungpinang menggelar sidang lapangan di tempat bekas pertambangan PT Gandasari di lahan PT Lobindo yang terletak di daerah Seienam Darat, Kelurahan Gunung Lengkuas, Kecamatan Bintan Timur, Bintan, pada Jumat (24/10/2014) siang kemarin.

Tak Paham Hukum, Buruh Pakan Babi Ini Menyesal Jadi Tersangka Penadah

25-10-2014 | 13:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Buruh pakan ternak babi yang merupakan warga Kampung Nias, Kelurahan Kabil, Kecamatan Nongsa, SE (28), terpaksa menerima risiko atas ketidakpahamannya tentang hukum. Dia disangka sebagai penadah barang curian.