Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pengelola Gelper di Hotel Seruni Jadi Tersangka, Polda Kepri Bidik Pemodal

25-10-2014 | 10:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Kepri telah menetapkan kepada Abu, pengelola gelanggang permainan elektronik (gelper) di Hotel Seruni, sebagai tersangka. Saat ini polisi masih menelisik pemilik modal.

KIP Perintahkan BC Batam Buka Dokumen 2.700 Ton Gula Ilegal

24-10-2014 | 18:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Komisi Informasi Publik (KIP) Kepulauan Riau memerintahkan Kantor Pelayanan Utama Bea dan Cukai Tipe B Batam untuk membuka dokumen serta status 2.700 ton gula yang dimasukkan PT Batam Putra Tempatan secara ilegal yang kemudian dire-ekspor ke negara asal.


Ketiga Remaja Ini Mengaku Ancam Bakar Korban Agar Cepat Bayar Utang

24-10-2014 | 16:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tiga orang remaja yang menjadi tersangka kasus kekerasan, mengaku mengikat dan menyiramkan bensin ke Aa (13), sebagai gertakan agar segera membayar utangnya sebesar Rp150 ribu. Ketiga pelaku, Ay (16), Tu (15) dan Gt (17), juga mengaku sebelum diikat ke pohon dan disiram bensin, Aa disiksa terlebih dahulu.

Sering Dipukuli, Siswi SMP Ini Laporkan Bapaknya ke Polisi

24-10-2014 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - AEP (15), terpaksa harus melaporkan bapakanya sendiri, YP (40) ke Polresta Barelang karena sering mendapat kekerasan baik di sekolah maupun di rumah. Masih menggunakan seragam sekolah, AEP mendatangi kantor polisi didampingi para guru dan Komisi Pengawasan dan Perlindungan Anak Daerah (KPPAD) Kepri, Jumat (24/10/2014) siang.

Abu, Pengelola Gelper di Hotel Seruni Dibekuk Aparat Polda Kepri

24-10-2014 | 15:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengelola gelanggang permainan (gelper) di lantai 2, 3 dan 4 di Hotel Seruni, Seraya, dan di Komplek Nagoya Garden Phase 2, Kecamatan Batu Ampar, Abu, ditangkap penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Kepri, Jumat (24/10/2014) sekitar pukul 11.00 WIB. 


Konsulat Singapura Fasilitasi Pertemuan Tahanan Interpol dengan Kelurganya

24-10-2014 | 15:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Konsulat Singapura mendadak mengunjungi Mapolda Kepri, Jumat (24/10/2014) sekitar pukul 14.00 WIB. Mereka berkunjung ke Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Kepri guna mendampingi kedua orang tua Lim Yong Nam, tahanan Interpol Indonesia, Singapura dan Amerika Serikat. 


Hanya Karena Utang Rp150 Ribu, Remaja Ini Nyaris Dibakar Tiga Rekannya

24-10-2014 | 14:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Seorang remaja bernisial Aa (13) nyaris dibakar tiga rekannya setelah sebelumnya disiksa dan diikat di pohon. Aa yang tubuhnya telah disiram bensin dan tampak lemah saat ditemukan petugas Satpol PP Batam itu hendak dibakar hanya karena masalah sepele: utang Rp150 ribu.

Polda Kepri Musnahkan Ganja dan Shabu Senilai Rp1,8 Miliar

24-10-2014 | 13:55 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam -  Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Kepulauan Riau (Kepri) gelar pemusnahan sejumlah barang bukti narkotika jenis ganja kering dan shabu dari hasil Operasi Antik Seligi 2014 senilai Rp1.856.700.000.