MenPAN RB Keseleo Lidah, Sebut Tanjungpinang Jadi Pangkal Pinang

02-06-2016 | 18:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gaung nama Tanjungpinang ternyata belum terlalu besar di tingkat pusat. Dan memang, kebanyakan orang di luar Kepulauan Riau dan Sumatera khususnya, menyebut Tanjungpinang adalah Pangkal Pinang. Hal itu juga terjadi saat Menteri Pemberdayagunaan Aparatur Negara, Reformasi dan Birokrasi Republik Indonesia, Yudi Chrisnandy, yang menyebut Tanjungpinang jadi Pangkal Pinang.

Kreasi Daur Ulang Warnai Malam Puncak Hari Gerak Kesatuan PKK ke-44 Tanjungpinang

02-06-2016 | 18:46 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Rabu (1/6/2016) malam, di halaman Badan Perpustakaan, Arsip, dan Museum Kota Tanjungpinang, tampak begitu meriah, pasalnya acara itu diisi dengan berbagai tarian serta kreasi dari ibu-ibu Kader PKK di masing-masing Kecamatan dan Kelurahan se-Kota Tanjungpinang.

Syahrul Ajak Masyarakat Budayakan Gotong Royong

02-06-2016 | 18:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Walikota Tanjungpinang, Syahrul, menagajak seluruh elemen masyarakat untuk menggalakkan kembali budaya gotong royong, karena budaya tersebut merupakan cerminan dari keimanan,

Dua Terdakwa Residivis Curat Divonis 3,5 Tahun Penjara

02-06-2016 | 18:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Terdakwa Irwanto Siagian alias Iwan Batu (30) dan terdakwa Witar Yanto alias Sutar Bin Sumo Sahri yang merupakan resedivis divonis 3 tahun dan 6 bulan penjara. Putusan ini dibacakan oleh Ketua Majelis Hakim Dame Parulian Pandiangan SH, bersama anggotanya Acep Sopian Sauri SH dan Iriaty Khoirul Ummah SH di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Kamis (2/6/2016)‎

Pembukaan Musrenbang RPJMD Kepri Hanya Dihadiri Dua Anggota DPRD

02-06-2016 | 16:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Musyawarah Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Kepri, sebagai implementasi dari visi dan misi Nurdin Basirun sebagai Gubernur yang mau mewujudkan Kepri sebagai Bunda Tanah Melayu yang sejahtera ramah lingkungan dan unggul dalam bidang maritim, sepertinya kurang mendapat dukungan dari sejumlah kalangan.