Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kaki Kuku Bisa Bicara Kanker Paru

09-03-2011 | 10:01 WIB

Seorang dokter, biasanya, untuk mengetahui risiko seseorang terhadap penyakit kanker paru, memulai diagnosisinya dengan menanyakan riwayat merokok pasienya  tersebut . Namun demikian, jawaban sang pasien, bisa jadi bukanlah sumber data yang akurat, karena riwayat merokok seseorang tidak lagi dapat dijadikan patokan kerentanan seorang atas penyakit kanker paru-paru.

 

 

Minum Lebih Banyak Air Putih

03-03-2011 | 10:30 WIB

Batam, batamtoday - Setelah sempat diguyur hujan yang cukup intens di medio Januari lalu, masyarakat kota Batam kini menghadapi cuaca panas yang tergolong 'ekstrim'. Tentu saja individu yang belum siap menghadapi perubahan cuaca yang cenderung drastis akan sedikit 'kalap' dalam mensiasati pola hidup sehat yang harus dijalani. Perubahan cuaca yang terjadi secara tiba-tiba bahkan tampak membabibuta itu, dipastikan akan mempengaruhi daya tahan tubuh setiap orang. Namun, seperti halnya sifat, daya tahan tubuh setiap individu tentu saja berbeda.

5 Rahasia yang Tidak Perlu Anda Sembunyikan dari Dokter Anda

26-02-2011 | 10:29 WIB

Batam, batamtoday - Katanya bohong itu dosa. Tapi ketika berhadapan dengan dokter, ada beberapa hal yang mungkin Anda sembunyikan. Alasannya bermacam-macam, mungkin karena malu, takut diomeli oleh dokter, menganggap itu bukan hal yang penting dan lain sebagainya. Namun, ada beberapa hal yang sebaiknya Anda ceritakan dengan jujur kepada dokter Anda.

Makanan Berlemak Dapat Turunkan Kecerdasan Anak

24-02-2011 | 16:48 WIB

Batam, batamtoday - Apa yang kita makan dapat berpengaruh terhadap berbagai aspek di dalam tubuh kita, termasuk salah satunya kecerdasan. Para peneliti dari Inggris mengatakan bahwa dengan memberikan anak makanan yang berlemak, bergula, dan makanan yang sudah diproses maka akan dapat menurunkan IQ atau kecerdasan mereka.

Kuliner, Sex, Mitos, dan Afrodisiac

20-02-2011 | 05:03 WIB

Batam, batamtoday - Sejarah umat manusia selalu diselimuti mitos. Dan mitos yang pasti ada dimanapun sebuah masyarakat adalah mitos tentang kuliner dikaitkan dengan gairah dan daya sexual.

Kasus DBD di Indonesia Tertinggi di ASEAN

19-02-2011 | 13:54 WIB

Jakarta, batamtoday - Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Indonesia mencapai urutan tertinggi di ASEAN dengan jumlah kematian sebanyak 1.317 orang sepanjang tahun 2010. Mennyikapi hal ini, Pemerintah RI bekerjasama dengan negara-negara anggota ASEAN melakukan kerjasama untuk membasmi penyakit mematikan itu.

Ayo Tertawa Biar Sehat

18-02-2011 | 10:25 WIB

Tertawa itu sehat, kita semua sering mendengar istilah ini. Tertawa memang membawa banyak dampak positif bagi kita, bahkan tertawa yang berulang bisa memiliki efek yang sama dengan olaharaga. Hal ini menurut penelitian yang dilakukan tim dari Loma Linda University Schools of Allied Health (SAHP) di Amerika Serikat. Penelitian menunjukkan, tertawa tidak hanya membuat perasaan menjadi lebih positif, tetapi juga menurunkan tingkat stres, meningkatkan imunitas, menurunkan kolesterol, dan tekanan darah. Efek ini juga dihasilkan olahraga santai.

Hidung Dapat Membantu Atasi Gangguan Pendengaran

17-02-2011 | 14:29 WIB

Batam, batamtoday - lmuwan telah menemukan suatu ide untuk mengatasi gangguan pendengaran dengan menggunakan sel stem dari hidung. Bagaimana caranya?