Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pemko Batam Anggarkan Rp17 Miliar untuk Pelatihan Bagi Pekerja

19-02-2016 | 16:36 WIB

‪BATAMTODAY.COM, Batam - Pemerintah Kota (Pemko) Batam menganggarkan Rp17,3 miliar untuk meningkatkan kompetensi, baik bagi para pencari kerja maupun yang sudah memiliki pekerjaan.‬ Dana tersebut diambil dari dana perpanjangan Izin Mempekerjakan Tenaga Asing (IMTA).

Buruh PT PPHJ Berdemo Tuntut Rekan Kerjanya Dipermanenkan

17-02-2016 | 15:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Puluhan buruh dari serikat pekerja F-Lomenik SBSI Batam, melakukan aksi demo di depan PT Putra Perkasa Harapan Jaya (PPHJ) Tanjunguncang, Rabu (9/2/2016) sekitar pukul 09.00 WIB. 

Bupati Karimun Minta Perusahaan Prioritaskan Tenaga Kerja Anak Tempatan

15-02-2016 | 17:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Harapan tenaga kerja asal Kabupaten Karimun pupus. Pasalnya dua perusahaan besar yakni PT Saipem dan PT Oil Tanking yang beroperasi di Kabupaten sudah mulai mempersempit lapangan pekerjaan, untuk tenaga kerja lokal.

Subkontraktor Pertamina Tanjunguban Abaikan Hak Buruhnya

15-02-2016 | 17:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - PT. Sahabat Konstruksi Indonesia (Sakti), subkontraktor Pertamina Tanjunguban, diduga mengabaikan hak-hak buruhnya. Bahkan, meski para buruh sudah mogok kerja lantaran gaji mereka belum jelas, namun pihak manajemen tetap acuh saja. 


Karyawan Subkontraktor Pertamina Tanjunguban Lanjutkan Pemogokan Kerja

12-02-2016 | 14:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Belasan karyawan subkontraktor Pertamina, PT Sahabat Konstruksi Indonesia (Sakti) masih melanjutkan pemogokan kerja lantaran belum ada kejelasan pembayaran gaji mereka.

UMS Anambas Tembus Angka Rp2.950.000

11-02-2016 | 18:59 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Setelah melalui perjalanan panjang, rapat keputusan Upah Minimum Sektoral (UMS) Anambas antara pihak perusahaan dan pihak pekerja yang diadakan di Gedung Disnaker, disepakati sebesar Rp2.950.000.

Upah Minimum Sektoral Anambas Mulai Dibahas

11-02-2016 | 16:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Upah Minimum Sektoral di Kabupaten Kepulauan Anambas, mulai memasuki taraf pembahasan oleh perwakilan serikat pekerja, Kontraktor Kontrak Kerjasama (K3S) difasilitasi oleh Dinas Tenaga Kerja setempat.

Surga di Batam Itu Telah Hilang

11-02-2016 | 08:00 WIB

ADA yang hilang dari Batam. Padahal, itulah "surga" yang selama menarik arus gelombang urbanisasi ke Batam. Surga itu adalah lowongan pekerjaan. Kini, 1 lowongan pekerjaan harus diperebutkan oleh sekitar 375 orang. Apakah solusi terbaik mengembalikan surga itu? Berikut catatan wartawan BATAMTODAY.COM mengenai hilangnya "surga" Batam.