Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kemendagri Dorong Penegakan Hukum bagi Kepala Daerah dan ASN yang Terlibat Tipikor

15-08-2019 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Dalam Negeri hingga kini terus mendorong Penegakkan Hukum Bagi Kepala Daerah dan ASN yang melakukan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). Pelaksana Tugas (Plt.) Dirjen Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri, Akmal Malik mengatakan, penegakkan hukum dilakukan sebagai upaya melaksanakan Peraturan Presiden tentang Reformasi Birokrasi yang membutuhkan koordinasi dan komunikasi dengan sejumlah pihak.

Polsek Sagulung Berhasil Ungkap Sindikat Curanmor di Batam

15-08-2019 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sadam, pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang diamankan Polsek Sagulung diketahui merupakan satu jaringan dengan pelaku curanmor yang telah diamankan Polsek Batam Kota.

SMKN 3 dan SMAN 3 Tanjungpinang Terlibat Tawuran, Videonya Viral di Medsos

15-08-2019 | 12:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pelajar Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 3 terlibat tawuran dengan Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 3 Tanjungpinang.

Korban Ditendang, Seorang Pelaku Curas di Batam Diringkus Polisi

15-08-2019 | 11:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim Gabungan Opsnal Satreskrim Polresta Barelang bersama Unit Reskrim Polsek Lubukbaja berhasil membekuk seorang pelaku pencurian dengan kekerasan (Curas) yang kerap beraksi dan meresahkan masyarakat.

Dua Buser Gadungan Dibekuk Polresta Barelang Usai Setubuhi dan Rampas Barang PSK Pokok Jengkol

15-08-2019 | 10:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dua orang pria, Yulian Ramadita (18) dan Ilham (18), terpaksa diamankan Satreskrim Polresta Barelang. Mereka terbukti telah melakukan pencurian dengan kekerasan terhadap seorang wanita.

Heboh Video 'Seks Gangbang' Biduan Dangdut dan Bos Salon di Garut

15-08-2019 | 09:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Garut - Masyarakat khususnya warga Kabupaten Garut digegerkan dengan munculnya video 'seks gangbang' di media sosial yang viral dengan sebutan 'Vina Garut'. Polisi pun turun tangan menyelidiki. Dua orang diamankan terkait kasus tersebut.

Sidang Pelangsir Solar, Hakim Minta Polisi Usut Agen Solar Nakal di Kijang Bintan

15-08-2019 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Tanjungpinang meminta Polres Bintan untuk mengusut dan menyelidiki agen-agen solar yang tebang pilih dalam penjualan bahan bakar minyak (BBM) solar.

Tersangka Kasus Pemerasan Manajemen Bhadra Resort Dilimpahkan ke Kejari Bintan

15-08-2019 | 08:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Proses hukum Miswandi alias Andi (32), tersangka kasus pemerasan terhadap Alex Sugianto, manajemen Bhadra Resort, Kawal, Kecamatan Gunung Kijang, Bintan, pertengahan Juni 2019 lalu, memasuki tahap P21. Tersangka beserta barang bukti dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Bintan, Rabu (14/8/2019).