Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kasus Narkoba, Dua ASN Dituntut Hukuman 7 dan 8 Tahun Penjara

13-08-2019 | 17:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dua Aparatur Sipil Negara (ASN) terdakwa kasus kepemilikan narkoba Hady Susanto anggota Satpol PP Kota Tanjungpinang dan Syaferi guru di Kabupaten Lingga dituntut 7 tahun dan 8 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Ristianti Andriani di Pengadilan Negeri (PN) Tanjungpinang, Selasa (13/8/2019).

2 Oknum BP Batam Memberi Alokasi Lahan Ilegal, Ini Tanggapan Imam Bahroni

13-08-2019 | 17:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktur Lahan BP Batam, Imam Bachroni tegaskan pematangan lahan seluas 7,1 hektare milik PT Alif Makmur Jaya Batam (AMJB) di kawasan Bumi Perkemahan Punggur adalah ilegal.

Peredaran Narkotika Tangkapan Polresta Barelang Dikendalikan dari Lapas Tanjungpinang

13-08-2019 | 16:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengungkapan jaringan narkotika internasional oleh Satuan Reserse Narkoba Polresta Barelang, ternyata digerakkan salah satu warga binaan Lapas Narkotika Tanjungpinang bernama Putra Eka Satya (43).

Polresta Barelang Ungkap Sindikat Narkotika Jaringan Internasional

13-08-2019 | 14:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polresta Barelang mengungkap sindikat perdagangan narkoba jaringan internasional. Tidak tanggung-tanggung, empat orang pelaku serta barang bukti sabu sebanyak 38,6 kilogram berhasil diamankan.

Polsek Bintan Utara Tangkap Kawanan Pencuri Kotak Infaq dan Pembobol Rumah

13-08-2019 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Rio Ramadhani alias Poeng (22), Didi Bin Sukotjo (16) dan Tri Farhansyah (16) berhasil ditangkap anggota Polsek Bintan Utara, atas dugaan pencurian sejumlah kotak infaq masjid dan mushola serta rumah warga di tiga kecamatan berbeda.

Polsek Bintan Utara Bekuk Pelaku Curanmor yang Sudah Beraksi di Sejumlah Tempat

13-08-2019 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Didi bin Sukotjo diduga pelaku pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) di beberapa tempat wilayah Bintan Utara, akhirnya bethasil ditangkap Polisi.

Minimalisir Kasus Pembuangan Limbah Medis, Dinkes Surati Institusi Kesehatan di Batam

13-08-2019 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasus pembuangan limbah medis di Batuaji sejauh ini masih belum ada titik terang.

Briptu Heidar Gugur Saat Disandera di Puncak Papua, Ini Fakta-faktanya

13-08-2019 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Briptu Heidar tewas saat disandera diduga yang dilakukan kelompok kriminal sipil bersenjata (KKSB) pimpinan Jambi Mayu di Kabupaten Puncak, Papua. Heidar ditemukan tewas akibat luka tembak bagian kepala dan leher.