Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Patrilias Akui Ada Jaringan Narkoba di Lapas

10-03-2011 | 13:18 WIB

Jakarta, Batamtoday - Menteri Hukum dan HAM Patrialis Akbar mengakui kalau jaringan narkoba Internasional ada di Lapas Nusakambangan, dan di lapas-lapas lain di Indonesia. 

Curi Motor, Residivis Kembali Dibekuk Polisi

10-03-2011 | 08:51 WIB

Batam, batamtoday - Seorang residivis Pencurian Kendaraan Bermotor (Curanmor) Niko Oktavia (21) dibekuk Satuan Reskrim Polsekta Batu Ampar, Rabu, 9 Maret 2011 sekitar pukul 08.00 WIB di kediamannya di Tanjung Sengkuang.

AJI Kecewa dengan Pembebasan Terdakwa Pembunuh Jurnalis Ridwan Salamun

09-03-2011 | 22:46 WIB

Jakarta, batamtoday - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia kecewa dengan putusan Pengadilan Negeri Tual, Maluku, yang membebaskan tiga terdakwa kasus pembunuhan Ridwan Salamun, kontributor Sun Tv dalam sidang hari ini, Rabu 9 Maret 2011, sebab dengan pembebasan tersangka itu, maka keselamatan terhadap jurnalis semakin tak terjamin.

Tawarich Gugat Ilyas Sabli di PN Ranai

09-03-2011 | 17:39 WIB

Ranai, batamtoday - Tawarich Bsc mengajukan gugatan perdata di PN Ranai kepada Ilyas Sabli, Imalko, KPU Natuna, Panwas, karena merasa belum puas dengan hasil pilkada Natuna 2011. Gugatan yang didaftarkan sejak akhir Februari lalu teregister   di PN Ranai  dalam pokok perkara  No 02/pdt.G/2011 itu disidangkan pada 8 Maret 2011.

Alamak... 3 Motor Warga Raib Digasak Maling

09-03-2011 | 17:10 WIB

Batam, batamtoday - Aksi pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) kembali terjadi, kali ini Curanmor terjadi di Batu Merah dan Tanjung Sengkuang, dimana warga yang kehilangan sepeda motor hampir pada saat yang bersamaan dan dengan modus juga sama.

Razia Gelper, Polisi Tangkap Lima Pemain

09-03-2011 | 16:20 WIB

 

Batam, Batamtoday - Satuan Reskrim Polresta Barelang menangkap lima orang pemain dalam razia arena Gelanggang Permainan (Gelper) yang tidak berizin dan tersebari di kawasan Nagoya dan Jodoh, Selasa, 8 Maret 2011 sekitar pukul 13.00 WIB.

 

Empat Sindikat Curat Dibekuk Polisi

09-03-2011 | 15:30 WIB

Batam, batamtoday - Empat orang sindikat pencurian dengan pemberatan (Curat), Hendri Chandra (25), Adi alias Kobra (26), Patra (22) dan Dedi (23) dibekuk tim buser Satuan Reskrim Polresta Barelang, Senin, 7 Maret 2011 sekitar pukul 20.00 WIB di Apartemen Sagulung.

7 Tahun Untuk Suap dan Mark Up

09-03-2011 | 07:25 WIB

Jakarta, Batamtoday - Direktur PT Masaro Radiokom, Putranefo Alexander Prayugo, dituntut 7 tahun penjara atas tindakanya melakukan suap dan mark up dalam proyek Sistem Komunikasi Radio Terpadu (SKRT) di Departemen Kehutanan tahun 2006-2007 lalu.