Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Frustasi, Djeni Gantung Diri

28-09-2011 | 11:35 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Diduga frustasi karena menganggur, sakit-sakitan serta tidak bertegur sapa dengan saudara kandung sendiri dalam satu rumah, Djeni alias Aki (85) warga Jalan Pelantar tengah RT 02/RW 02 Nomor 25 Kelurahan Sengarang, Kota Tanjungpinang nekad gantung diri di jendela dapur pada Rabu (28/9/2011).

Proses Hukum Kasus Penyelewengan BBM Jalan di Tempat

27-09-2011 | 18:46 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Proses hukum terhadap sejumlah kasus penimbunan dan penyelewengan Bahan Bakar Minyak (BBM) Bersubsidi yang digrebek Polresta Tanjungpinang beberapa waktu lalu hingga saat ini jalan di tempat dan mengendap di institusi penegak hukum itu.

 

Perkosa Anak Kandung, Abdul Majid Dijerat Pasal KDRT

27-09-2011 | 18:40 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Abdul Majid (41) pelaku pemerkosaan terhadap anak kandungnya sendiri hanya dapat tertunduk dan diam ketika Jaksa Penuntut Umum (JPU) Limbong SH, mendakwanya pasal berlapis UU Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga dalam sidang perdana di Pengadilan Negeri Tanjungpinang pada Selasa, (27/9/2011).

Terdakwa Berdalih Korban Sedang Mesum

27-09-2011 | 17:44 WIB

 

BATAM, batamtoday - Sudirman (46) sekuriti di salah satu perusahaan Batam Centre harus duduk di kursi pesakitan Pengadilan Negeri Batam karena telah memalak pasangan anak sekolah yang sedang pacaran di Tiban Mentaro. Kepada Hakim, terdakwa berdalih bahwa dua korban korban yang dipalaknya sedang melakukan tindakan mesum.

 

Motor Curian Dijemput Pemiliknya dari Polsek

27-09-2011 | 15:28 WIB

BATAM, batamtoday - Koko, salah satu korban pencurian sepeda motor dengan tersangka Syahrullah (20) menjemput motornya dari Polsek Sekupang, Selasa (27/9/2011). Pemilik motor Yamaha Mio Soul mengatakan motor tersebut dicuri saat diparkir di depan kos-kosan Tos 3000, Nagoya.

EW Papilaya Akui Diperiksa Tim Kejagung

27-09-2011 | 15:09 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Direktur PT Terira Pratiwi Development EW. Papilaya SH, mengaku kalau dirinya dipanggil dan diperiksa tim Kejaksaan Agung RI dalam dugaan pemanfaatan lahan negara seluas 1.311 hektare dan penerbitan lima sertifikat HGB di daerah Kelurahan Dompak, Kecamatan Bukit Bestari dan Kelurahan Batu IX, Kecamatan Tanjungpinang Timur.

Maling Besi, 4 Buruh Galangan Dipolisikan

27-09-2011 | 14:43 WIB

BATAM, batamtoday - Empat buruh galangan kapal, masing-masing Roy Hutasoit (23), Jefri Pardede (25), Maruli Nababan (28), dan Tono Silaban (23) dipolisikan lantaran kepergok saat mencuri tembaga dari PT BBS, Sagulung, Selasa (27/9/2011).

Tagih Hutang, Puluhan Orang Datangi PT Expert Enginering

27-09-2011 | 14:23 WIB

BATAM, batamtoday - Puluhan orang mendatangi perusahaan galangan kapal PT Expert Enginering Sekupang menuntut pembayaran hutang pada Selasa (27/9/2011).