Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Rumah Dibobol, VCD dan Uang Tunai Lesap Digasak Maling

01-10-2011 | 15:47 WIB

BATAM, batamtoday - Lastri (51), warga Perumahan Batu Batam Indah blok C/30 Baloi, tampak lesu dan kesal sambil menuju ruang Sentra Pelayanan Kepolisian (SPK) Polsek Lubuk Baja, Sabtu (1/10/2011) sekitar pukul 11.00 WIB atas kasus pencurian yang dialaminya.

Waspadai Penipuan Mengatasnamakan RSOB

01-10-2011 | 14:29 WIB

BATAM, batamtoday - Kasus penipuan melalui telepon dengan alasan ada sanak saudara sedang tertimpa musibah yang harus segera dioperasi untuk meminta sejumlah uang dan minta ditransfer dengan mengatasnamakan Rumah Sakit Otorita Batam (RSOB) marak terjadi. Masyarakat diharapkan agar lebih berhati-hati dan melalukan kroscek terlebih dahulu.

Pelaku Pembunuhan PSK di Hotel Rezeki Terlacak

01-10-2011 | 14:02 WIB

BATAM, batamtoday - Delapan hari sudah pengejaran terus dilakukan anggota kepolisian terhadap pelaku pembunuhan Eni Sumarsih (23), pekerja panti pijat Everyday yang tewas di kamar 214 Hotel Rezeki Batam, Jumat (23/9/2011). Hasil penyelidikan menemukan titik terang dan keberadaan persembunyian pelaku telah terlacak polisi.

PPA Polresta Barelang Sulit Lanjutkan Proses Hukum

30-09-2011 | 17:34 WIB

BATAM, batamtoday - Mawar (35), warga Batam Centre yang namanya disamarkan mendatangi Satuan Reskrim Polresta Barelang menuntut pertanggungjawaban dari seorang pria bule berinisial MJ warga Selandia Baru atas anak biologis hasil hubungan tanpa status yang mereka jalani selama ini.

Dua Pelaku Curanmor Ditangkap Polsek Sagulung

30-09-2011 | 12:12 WIB

BATAM, batamtoday - Dua pria pelaku curanmor, Dg (16) dan Suherman (19) berhasil ditangkap anggota Polsek Sagulung, Kamis (29/9/2011) sekitar pukul 21.00 WIB.

JPU Protes Status Tahanan Kota Warga Singapura

30-09-2011 | 07:56 WIB

BATAM, batamtoday - Jaksa Penuntut Umum (JPU) mempertanyakan keputusan hakim yang mengabulkan permintaan penahanan kota terhadap Rusmi Dewi Mukhtar, terdakwa kasus penggelapan terhadap uang perusahaan. Terdakwa merupakan residivis kasus penggelapan dan juga statusnya sebagai warga negara Singapura.

Kajati Kepri Akui Belum Laporkan ke KPK

29-09-2011 | 19:03 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday- Kejaksaan Tingi Kepri mengakui belum adanya pelaporan kemajuaan penyidikan, korupsi dana bansos Batam atas supervisi yang diberikan KPK, karena tim Jaksa yang menangani kasus dugaan korupsi Bansos itu, saat ini sedang fokus pada persidangan dua tersangka korupsi Bansios ini, di Pengadilan Tipikor Pekan Baru-Riau.

Curi Lele, Tiga ABG Babak Belur Dihajar Warga

29-09-2011 | 17:06 WIB

BATAM, batamtoday - Tiga Anak Baru Gede (ABG), masing-masing Wr (16), Al (15) dan Ro (14) babak belur dihajar warga setelah ketahuan mencuri ikan lele di Pasar Seibeduk, Rabu (28/9/2011) sekitar pukul 21.00 WIB.