Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Buruh Polisikan Oknum Satpol PP Kota Batam

13-11-2012 | 11:22 WIB

BATAM, batamtoday - Kasus penganiayaan yang dilakukan sejumlah oknum Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) terhadap lima orang buruh dalam proses perundingan Upah Minimum Kota (UMK) di Kantor Walikota Batam berbuntut panjang dengan adanya laporan polisi yang dilaporkan di Polresta Barelang, Senin (12/11/2012).

Dana Hibah untuk Bayar THR Karyawan

12-11-2012 | 17:35 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Dua terdakwa korupsi Rp 2,5 miliar dana hibah Pemerintah Provinsi Kepri ke PDAM Tirta Janggi, Andi Nugroho dan Sarman, mengaku menyesal menggunakan dana sebesar Rp 250 juta lebih untuk membayar Tunjangan Hari Raya (THR) karyawan PDAM.

Polisi Periksa Satpam Kantor Bulog Sub Divre Tanjungpinang

12-11-2012 | 15:47 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Polisi Resor Tanjungpinang memeriksa anggota Satuan Pengamanan (Satpam) Kantor Bulog Sub Drive Cabang Tanjungpinang, usai kantor tersebut dibobol pada Sabtu (10/11/2012) lalu..

Buruh Tuntut Satpol PP Pelaku Pemukulan Diproses Hukum

12-11-2012 | 14:35 WIB

BATAM, batamtoday - Para anggota serikat buruh yang jadi korban pengeroyokan oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menuntut agar pelakunya diproses secara hukum, pasalnya kelima buruh yang menjadi korban pemukulan mengalami luka-luka.

Antisipasi Tindak Kejahatan, Polsek Batu Ampar Pasang Spanduk Himbauan

12-11-2012 | 14:01 WIB

BATAM, batamtoday - Guna mengantisipasi tindak kejahatan di wilayah hukum Batu Ampar, Polsek Batu Ampar memasang spanduk himbauan Kamtibmas di tempat-tempat strategis. Spanduk tersebut dipasang di perkantoran perbankan, pusat perbelanjaan, pasar dan fasilitas umum lainnya.

Keranjingan Judi, Wandi Nekat Mencuri

12-11-2012 | 12:17 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Wandi bin Burhan (35), warga Komplek Jaya Putra, RT 01/RW 04 Kelurahan Seijodoh, Kecamatan Batuampar, menjadi tersangka kasus pencurian dan ditahan di Polsek Tanjungpinang Barat, setelah nekat melakukan aksinya di dua lokasi di Tanjungpinang.

Terbelit Hutang, Buruh Bangunan Nekat Jadi Jambret

12-11-2012 | 11:13 WIB

BATAM, batamtoday - Hanya karena butuh uang untuk membayar hutang, Ibrahim (23), buruh bangunan nekat menjambret seorang wanita di depan Masjid Jabal Nur, Tanjung Sengkuang, Kamis (9/11/2012) sekitar pukul 21.30 WIB.

Lapas Narkotika Kepri Baru Dihuni 18 Napi

10-11-2012 | 20:01 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas II A Kepulauan Riau di Km 18 Kijang, Kabupaten Bintan, hingga saat ini baru dihuni 18 narapidana. Ke-18 warga binaan di lapas tersebut merupakan pindahan dari Lapas Km 18.