Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

KPA Catat Jumlah Penderita HIV dan AIDS di Batam Capai 54 Orang

02-12-2012 | 19:06 WIB

BATAM, batamtoday - Komisi Penanggulangan AIDS Kota Batam mencatat dalam tahun ini 54 penderita Human Immunodeficiency Virus/Aquired Immune Deficiency Syndrome (HIV/AIDS) di kota tersebut meninggal dunia.

Tiap Bulan Ada 20-40 Kasus HIV AIDS di Batam

01-12-2012 | 15:28 WIB

BATAM, batamtoday - Pieter P. Purekrolong, Kepala Sekretariat Komisi Penanggulangan Acquired Immune Deficiency Syndrome (AIDS) Kota Batam mengatakan jumlah penderita AIDS di Kota Batam terus bertambah. Setiap bulan ada 20-40 yang terinfeksi HIV.

6 Minuman Sehat Pengganti Air Putih

01-12-2012 | 10:05 WIB

JAKARTA, batamtoday - Minum air putih minimal delapan gelas sehari merupakan kunci utama hidup sehat. Pasalnya dengan rutin mengkonsumsi air putih selain mencegah terkena penyakit juga meningkatkan metabolisme.

DBD Mewabah, Warga Patungan Lakukan Fogging

30-11-2012 | 14:30 WIB

BATAM, batamtoday - Demam Berdarah Dangue (DBD) di Kota Batam semakin mewabah, khususnya di daerah Seibeduk. Warga Puri Agung, Seibeduk, yang mulai resah akibat DBD ini, terpaksa patungan untuk melakukan fogging atau pengasapan.

Pola Makan yang Benar untuk Penderita Diabetes

30-11-2012 | 10:45 WIB

BATAM, batamtoday - Apa yang Anda makan bisa menghancurkan tubuh Anda, maka dari itu sebaiknya Anda perlu berhati-hati dalam mengonsumsi sesuatu, terlebih jika Anda mengidap diabetes.

Sepekan, Enam Pasien DBD Masuk RSUD Batam

29-11-2012 | 13:02 WIB

BATAM, batamtoday - Dalam sepekan di November 2012 ini, tercatat enam pasien baru penderita Demam Berdarah Dengue (DBD) masuk Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Embung Fatimah, Batam. Jumlah ini tergolong tinggi dibanding minggu sebelumnya.

Sentuh Hidung dan Mulut Membuat Flu Menyebar Cepat

29-11-2012 | 10:06 WIB

BATAM, batamtoday - Selama musim penyakit flu menyerang, Anda sebaiknya rajin mencuci tangan demi mencegah kuman menempel dan masuk ke dalam mulut. Selain itu, Anda juga tidak seharusnya membiasakan diri menyentuh hidung dan mulut karena aktivitas itu membuat flu menyebar dengan cepat.

Polusi Lalu Lintas Tingkatkan Risiko Anak Autis

28-11-2012 | 12:50 WIB

BATAM, batamtoday - Bayi yang terlalu banyak terkena paparan polusi dari lalu lintas sejak dalam kandungan hingga usia satu tahun lebih berisiko mengalami autis, ungkap penelitian terbaru.