Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

RSUD Tanjungpinang Harus Benahi Pelayanan ke Warga

19-12-2012 | 09:27 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - RSUD Tanjungpinang diminta membenahi pelayanannya ke warga karena selama ini dinilai masih kurang maksimal sehingga layanan kesehatan belum tertangani dengan baik.

Berhentilah Merokok agar Tulang Belakang Sehat

18-12-2012 | 10:26 WIB

BATAM, batamtoday - Jika penyakit mematikan seperti kanker paru-paru saja belum cukup menghentikan kebiasaan Anda merokok, cobalah jadikan kesehatan tulang punggung sebagai salah satu alasan berhenti merokok. Nikotin dapat memperburuk kondisi nyeri pada punggung.

Kicauan Burung Beri Efek Positif Bangun Tidur

17-12-2012 | 17:37 WIB

BATAM, batamtoday - Jika Anda ingin bangun pagi dengan senyum merekah, tampaknya Anda harus mencoba mendengarkan suara kicauan burung untuk membangunkan tidur Anda.

Awas, Obat-obat Ini Bisa Bikin Pria Impoten

17-12-2012 | 10:41 WIB

BATAM, batamtoday - Disfungsi ereksi alias impotensi merupakan salah satu momok yang menakutkan bagi pria. Ada banyak penyebab, mulai dari kondisi kesehatan dan psikologis yang tidak baik, hingga efek samping obat. Obat apa saja yang bisa bikin impoten?

Tekanan Darah Tinggi, Pembunuh Terbesar di Dunia

15-12-2012 | 14:58 WIB

BATAM, batamtoday - Penyakit tekanan darah tinggi telah membunuh hampir sembilan juta orang di seluruh dunia pada tahun 2010, ungkap penelitian. Angka ini membuatnya menjadi penyakit paling mematikan.

Kondom Larut, Alat Kontrasepsi Terbaru untuk Wanita

14-12-2012 | 11:35 WIB

WASHINGTON, batamtoday - Peneliti dari University of Washington tengah mengembangkan kondom yang mampu memblokir penyakit menular seksual dan mencegah kehamilan yang tidak diinginkan dengan mengeluarkan obat tertentu setelah memakainya.

Cokelat Bisa Sembuhkan Batuk Akut

13-12-2012 | 18:59 WIB

JAKARTA, batamtoday - Cokelat, selain rasanya yang manis, ternyata makanan yang satu ini dapat menyembuhkan batuk akut. Hal ini terungkap dari hasil penelitian yang dilakukan para ilmuwan dari US National Institute of Cardiology, Pulmonologi dan Hematologi.

Makanan Asin Bikin Kita Minum Lebih Banyak Gula

13-12-2012 | 10:38 WIB

BATAM, batamtoday - Sebuah penelitin dari Deakin University, Burwood, Australia, menyebutkan, anak-anak yang mengkonsumsi makanan asin dan makanan ringan akan lebih banyak meminum minuman manis. Padahal, menurut penelitian yang dipublikasikan di jurnal pediatri ini, kombinasi makanan asin dan minuman manis menimbulkan risiko obesitas.