Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sinar Matahari 'Perlambat' Penambahan Berat Badan

24-10-2014 | 09:46 WIB

BATAMTODAY.COM - Sinar matahari bisa memperlambat penambahan berat badan dan mencegah kemunculan penyakit diabetes tipe 2, kata para peneliti.


Seledri, Obat Anti-Kanker yang Manjur

23-10-2014 | 15:49 WIB

BATAMTODAY.COM - PARA peneliti mengungkapkan, seledri mengandung senyawa yang menunjukkan aktivitas anti-tumor. Senyawa yang bernama apigenin tersebut diyakini efektif terhadap beberapa jenis kanker -termasuk pankreas, ovarium, hati, usus kecil, lambung, paru-paru dan payudara.

LG dan Samsung Sumbangkan Ribuan Smartphone untuk Bantu Atasi Ebola

23-10-2014 | 13:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Seoul - LG Electronics (LG) akan menyumbangkan 2.000 ponsel pintar (smartphone) untuk membantu mengatasi penyebaran wabah Ebola di Afrika Barat. Ribuan smartphone itu akan diberikan kepada personel dan tenaga kesehatan yang dikirim PBB ke daerah-daerah yang terkena dampak.

Jauhi Stroke Lewat Pola Makan

23-10-2014 | 08:35 WIB

BATAMTODAY.COM - Selain menghindari stres, penting untuk mendisplinkan diri dalam pola makan. Perbanyak buah dan sayur. Konsumsi makanan berserat dapat mengendalikan lemak dalam darah dan menjauhkan stroke.


Inilah Empat Makanan Terbaik untuk Detoksifikasi Tubuh

22-10-2014 | 14:49 WIB

BATAMTODAY.COM - DETOKSIFIKASI tubuh secara teratur dapat membantu menghilangkan zat-zat berbahaya yang secara bertahap menumpuk di dalam darah. Namun bisa juga mendatangkan malapetaka pada tubuh.

Vitamin B Bisa Bantu Obati Depresi Berat

22-10-2014 | 09:36 WIB

BATAMTODAY.COM - Melengkapi obat anti-depresan dengan vitamin B bisa meningkatkan respon terhadap pengobatan. Berdasarkan penelitian di The University of Western Australia (UWA), penggunaan vitamin B12 dan folat setiap hari setidaknya selama satu tahun dapat meningkatkan efektivitas pengobatan anti-depresan dan membantu mencegah kekambuhan depresi mayor pada orang dewasa dan orang yang lebih tua.

Sebaran Wabah Ebola di Dunia Masuki Titik Kritis

21-10-2014 | 13:24 WIB

BATAMTODAY.COM - PARA menteri luar negeri Uni Eropa memandang serius potensi ancaman wabah Ebola ke Eropa yang memiliki akses penerbangan langsung ke kawasan epidemi. Dalam pertemuan di Luxemburg, Senin (20/10/2014), dibahas rancangan respons bersama Uni Eropa untuk hadapi wabah Ebola.

Periode Oktober, RSUD Tanjunguban sudah Tangani 10 Pasien DBD

21-10-2014 | 10:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Priode Oktober 2014 ini, RSUD Kepri Tanjunguban mencatat sudah menangani 10 pasien Demam Berdarah Dengue (DBD) dari tiga kecamatan berbeda, di antaranya Bintan Utara, Serikuala Lobam dan Teluksebong.