Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Dampak Penggunaan Smartphone pada Kulit

09-08-2019 | 09:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Penggunaan Smartphone terutama dalam waktu yang panjang merupakan hal yang tidak bisa kita hindari saat ini. Hal ini telah lama diketahui dapat menyebabkan masalah pada mata serta otak seseorang.

Ini Dampak Negatif Main Ponsel saat Menyusui

06-08-2019 | 19:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerhati kesehatan ibu hamil dan menyusui dokter Annisa Oktantiani MPH mengatakan bermain ponsel atau menonton televisi saat menyusui buah hati ternyata dapat mengurangi kedekatan ibu dan bayi.

Pemprov Kepri Berupaya Tekan Stunting di Bawah 15 Persen

06-08-2019 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Program cegah stunting bersama dokter keluarga berhasil membawa Kepri menuju Top 99 Inovasi Pelayanan Publik 2019. Program ini juga membawa dampak yang lebih besar bagi masyarakat Kepri.

Bun, Ini Solusi Penuhi Kebutuhan Nutrisi Saat Menyusui

06-08-2019 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Momen menyusui akan menjadi momen yang paling berkesan untuk bunda. Sebab, momen ini akan membuat bunda merasa lebih dekat dengan si kecil. Di momen ini, bunda menjadi perantara untuk memenuhi kebutuhan nutrisi si kecil melalui air susu ibu (ASI).

RSAB Batam Harapkan Pemko Sediakan Jalur Khusus Sepeda

05-08-2019 | 14:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sebagai upaya dalam mendukung program Pemerintah Daerah, yang memimpikan Batam menjadi salah satu kota yang mengusung konsep Green City.

Ini 4 Masalah Kesehatan Gigi yang Mengintai Pengguna Behel

05-08-2019 | 12:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Saat ini perawatan behel untuk kesehatan gigi sedang banyak digemari oleh masyarakat. Alat tersebut berfungsi untuk merapikan gigi yang tidak beraturan menjadi lebih rapi dalam satu lengkung rahang.

Malas Jalan Kaki, Awas Kena Serangan Jantung

03-08-2019 | 18:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dulu ada anggapan serangan jantung koroner adalah penyakit orang tua atau lanjut usia karena umur dan penurunan kinerja jantung. Namun, anak muda juga berisiko terkena serangan jantung karena faktor genetik, dan lebih banyak lagi akibat pola hidup tidak sehat.

BPJS Tanjungpinang Nonaktifkan 7.406 Jiwa Perserta PBI

02-08-2019 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 7.406 jiwa yang terdaftar dalam Penerimaan Bantuan Iuran (PBI) Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kantor Cabang Tanjungpinang dinonaktifkan, Kamis (1/8/2019).