Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DPT Anambas Bertambah Usai Sinkronisasi DPTHP-2

14-11-2018 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Daftar pemilih tetap (DPT) Kabupaten Kepulauan Anambas bertambah dari 30.303 menjadi 30.603 pemilih. Penambahan tersebut diakui Komisi Pemilihan Umum (KPU) atas penyempurnaan pada daftar pemilih tetap hasil perbaikan kedua (DPTHP-2).

Data Pemilih Masih Berubah Ubah, KPU Bintan Terus Susun Hingga Batas Akhir

19-10-2018 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - KPU Bintan masih terus menyusun data pemilih yang masih berubah ubah. Salah satu penyebabnya, karena pemelih atau warga yang meninggal, sebelum pemilu tiba.

Warga Batam yang Punya Hak Pilih Cek Namanya di DPT Pemilu Secara Online

14-10-2018 | 14:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Selaras dengan ibauan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pusat, KPU Kota Batam juga mengimbau kepada warga kota Batam yang sudah punya hak pilih untuk aktif dalam mengecek keterdaftaran mereka di Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2019.

Deklarasi Pemilu Damai 2019 Polsek Bintan Timur Dirangkai Sholat Ghoib

03-10-2018 | 17:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Jajaran Polsek Bintan Timur mendeklarisikan Pemilu 2019 yang aman, damai dan sejuk di Kecamatan Mantang Bintan, Rabu (3/10/2018). Deklarasi itu dirangkai dengan mengajak masyarakat, untuk melaksnakan sholat gaib. Yang ditujukan kepada seluruh korban, bencana alam di Palu dan Donggala.

KPU Batam Deklarasikan Pembentukan Forum Mutarlih

03-10-2018 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batam bersama kantor kementerian/lembaga yang ada di Batam sepakat mendeklarasikan pembentukan Forum Pemutakhiran Daftar Pemilih (Mutarlih), yang digelar di ruang rapat kantor KPU Batam, Selasa (2/10/2018).

Bawaslu Karimun Gelar Sosialisasi kepada Pemilih Pemula

29-09-2018 | 13:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Badan Pengawas Pemilu Kecamatan Tebing, menggelar sosialisasi untuk pemilih pemula pada pemilihan DPR, DPD DPRD serta Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden tahun 2019 mendatang, kegiatan tersebut dilaksanakan di Hotel Maximiliun Jalan Nusantara Kecamatan Karimun. Sabtu (29/9/2018).

KPU Anambas Batasi Langkah Parpol Cetak Spanduk dan Baliho Kampanye

23-09-2018 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kepulauan Anambas batasi partai politik (parpol) untuk mencetak atau menyediakan baliho dan spanduk keperluan kampanye Pemilu 2019. Pasalnya, KPU sendiri sudah memfasilitasi sebanyak 10 baliho dan 16 spanduk setiap partai politik.

Pimpinan Parpol di Kepri Hadiri Deklarasi Kampanye Damai Pemilu 2019

23-09-2018 | 13:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Seluruh pimpinan partai politik di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) hadir dalam Deklarasi Kampanye Damai Pemilu 2019 di Lapangan Pamedan, Tanjungpinang (23/9/2018) pagi. Deklarasi ini juga dihadiri Gubernur Provinsi Kepri Nurdin Basirun dan Kapolda Kepri Kepri Irjen Pol Andap Budhi Revianto.