Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ditanya Pelayanan Kesehatan RSUD Tanjungpinang yang Amburadul, Ini Jawaban Lis

23-06-2018 | 13:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ditanya finalis mengenai indeks pelayanan kesehatan yang diterima masyarakat di RSUD Tanjungpinang masih kurang baik baik dan kurang memadai, pasangan calon walikota dan wakil wali kota incumbent nomor urut 2 Lisdarmansyah mengatakan, perlu dilakukan pembenahan dalam struktur pelayanan di dalam rumah sakit.

Bagikan Minuman Kaleng, Panwaslu Dalami Dugaan Pelanggaran Pilkada Tanjungpinang

23-06-2018 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Tanjungpinang menemukan dugaan pelanggaran pemilu terhadap paslon nomor 2 Pilwako Tanjungpinang karena membagikan minuman kaleng saat masa kampanye, Selasa (12/6/2018) lalu.

Besok KPU Bersihkan APK Paslon Wali Kota Tanjungpinang

23-06-2018 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tanjungpinang akan membersihka seluruh alat peraga kampanye (APK) Pilkada Tanjungpinang. Pasalnya, pada Minggu (24/6/2018) sudah masuk dalam masa tenang.

Panwaslu Tanjungpinang Temukan 6 Pelanggaran Pilkada

22-06-2018 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Selama proses tahapan Pilkada Tanjungpinang, Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) menemukan 6 pelanggaran Pilkada.

Hingga Kini, Belum Ada Penetapan Libur Nasional Pilkada Serentak

22-06-2018 | 19:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau belum bisa memastikan pemberlakuan libur nasional dalam rangka pemilihan kepala daerah (Pilkada) yang akan digelar serentak pada 27 Juni 2018 mendatang di 171 daerah di Indonesia.

Kapolda Perintahkan Jajarannya Antisipasi Gejolak Pilkada Tanjungpinang

22-06-2018 | 14:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kapolda Kepulauan Riau (Kepri), Irjen Pol Didid Widjanardi menggelar rapat koordinasi kesiapan pelaksanaan Pilkada Tanjungpinang bersama stakeholder terkait di Rupatama Mapolres Tanjungpinang, Jumat (22/6/2018).

485 Personil Polri dan TNI Amankan Debat Pamungkas Pilkada Tanjungpinang

22-06-2018 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 485 personil Polri dan TNI siap mengamankan acara debat pemungkas Pilkada Tanjungpinang, Jumat (22/6/2018) pukul 20.00 WIB di Hotel CK.

Raja Ariza Ingatkan ASN Tidak Golput saat Pilkada Tanjungpinang

22-06-2018 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Penjabat Wali Kota Tanjungpinang, Raja Ariza mengimbau kepada seluruh ASN Pemko Tanjungpinang agar berpartisipasi aktif dalam pemilihan kepala daerah pada 27 Juni mendatang.