Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Para Istri Anggota Dewan Bintan Bagikan Sembako Gratis

29-10-2013 | 16:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Persatuan Istri Anggota Dewan (Piswan) DPRD kabupaten Bintan membagikan paket sembako kepada warga di daerah pemilihan (dapil) I Bintan, di Gedung Nasional (GN) Tanjunguban, Selasa (29/10/2013).

Arif Pesimis PR Dewan Rampung Hingga Akhir Masa Tugas

29-10-2013 | 09:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Anggota Komisi III DPRD Kota Tanjungpinang, Muhammad Arif, mengakui pekerjaan rumah (PR) dewan tidak akan bisa selesai dengan sisa masa jabatan delapan bulan lagi.


UU Perimbangan Dana Daerah Dinilai Tak Mengasumsi Luas Lautan

28-10-2013 | 16:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Provinsi Kepri Muhammad Sani kembali mengeluhkan aturan perolehan Dana Bagi Hasil (DBH) yang hanya mengasumsi luas daratan dan tidak memperhitungan luas lautan pada sebuah provinsi. Hal itu dikatakan Sani dalam kunjungan kerja Komisi XI DPR-RI pusat dengan perwakilan Menteri Keuangan di Provinsi Kepri, Senin (28/10/2013).

2014, DPRD Kepri Akan Fokuskan Pembangunan RSUP dan Jembatan I Dompak

25-10-2013 | 21:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Riau, akan memfokuskan pembangunan Rumah Sakit Umum Provinsi dan Jembatan I Dompak, sampai masa tugas berakhir pada 2014 mendatang.

Gubernur Kepri Masih Enggan Bicara Soal Plt Bupati Kepulauan Kundur

25-10-2013 | 20:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau, HM Sani, masih enggan berbicara mengenai pelaksana tugas bupati Kepulauan Kundur, yang telah disahkan oleh DPR-RI, 24 Oktober lalu. Menurut Sani, masih banyak waktu untuk memilih siapa plt bupati di kabupaten pemekaran Karimun itu.

BP2K3 Rekomendasikan Tanjungbatu Ibu Kota Kundur

25-10-2013 | 20:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Penyantun Pekerja Pembentukan Kabupaten Kepulauan Kundur (BP2K3) merekomendasikan Tanjungbatu sebagai ibu kota kabupaten, menyusul keluarnya restu dari DPR-RI pada 24 Oktober 2013 lalu.

Ketua DPRD Kepri Dukung Legalitas Kampung Tua di Batam

25-10-2013 | 20:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ketua DPRD Kepualaun Riau (Kepri), Nur Syafriadi, menyatakan dukungannya untuk legalitas kampung tua di Batam. Namun, luas wilayahnya harus diatur dengan kondisi dan situasi saat ini, paling tidak disesuaikan dengan surat keputusan (SK) wali kota. 

Bukan Tanjungpinang Kalau Tak Mati Lampu

25-10-2013 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pelantikan Wakil Ketua DPRD Kepri Hotman Hutapea dari Partai Demokat, diwarnai mati lampu. Lampu padam ketika anggota DPRD Kepri yang dipimpin ketuanya, Nur Syafriadi menggelar sidang paripurna di Kantor DPRD Kepri ,Dompak, Jumat (25/10/2013).