Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kemenkumham Akui Golkar Munas Riau yang Bisa Ikut Pilkada

06-03-2015 | 16:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Golkar kubu Aburizal Bakrie (ARB) bertekad akan 'bedol deso' atau keluar total dari fraksi DPR/MPR RI dan kepengurusan partai Golkar dan dari pusat sampai daerah, jika Golkar kubu Agung Laksono menang dan berkekuatan hukum tetap (inkracht).

KPU Tetapkan Jadwal Tahapan Pilkada Serentak Mulai April 2015

04-03-2015 | 21:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Bali - Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ferry Kurnia Rizkiyansyah menuturkan bahwa bulan April 2015 ini proses tahapan pilkada serentak sudah dimulai. Dia mengingatkan parpol untuk mempersiapkan diri.

Golkar Kubu AL akan Keluarkan Jadwal Penyelenggaran Musda DPD II se-Indonesia

04-03-2015 | 21:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Rapat Harian DPP Partai Golkar kubu Agung Lakasono (AL) memutuskan untuk segera menggelar pelaksanaan Musywarah Daerah (Musda) DPD I dan II se-Indonesia untuk mengganti seluruh kepengurusan Golkar di daerah, yang selama ini dikuasai Golkar kubu Aburizal Bakrie (ARB).

Anggaran Pilkada Natuna akan Ditinjau Ulang sesuai Surat Edaran Kemendagri

04-03-2015 | 17:25 WIB

BATAMTODAY.COM, Natuna - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Natuna berencana meninjau ulang (rescedule) sejumlah mata anggaran di APBD 2015 ini, termasuk anggaran Pikada yang diusulkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Natuna. Namun, peninjauan ulang anggaran Pilkada Natuna masih menunggu surat edaran dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

Meski Kontroversi, Anggota DPR Anggap Dana Aspirasi Dapat Dipertanggungajawabkan

27-02-2015 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kontroversi dana aspirasi anggota DPR RI sebesar Rp1,7 miliar per tahun atau Rp994.904.572.000 untuk 560 anggota DPR RI, terus bergulir karena dinilai sebagai pemborosan. Namun anggota DPR justru berpendapat lain, asalkan transparan dan bisa dipertanggungjawabkan kepada masyarakat, khususnya konstituen di daerah pemilihan masing-masing.

Mahasiswa Batam Membumikan Demokrasi Pancasila

27-02-2015 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Mahasiswa Batam yang berasal dari tiga kampus, Univesitas Riau Kepulauan (Unrika), Politeknik Batam dan Universitas Putra Batam, menggelar diskusi demokrasi, di Kampus Unrika Batam Center, belum lama ini.

PPP Kubu Djan Faridz Minta Pemerintah Tak Intervensi Putusan PTUN

24-02-2015 | 21:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Wakil Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) kubu Djan Faridz, Fernita Darwis  mengatakan, jika  proses islah yang dilakukan kubu PPP Djan Faridz dan Romahurmuziy (Romy) gagal sampai digelarnya Pilkada serentak pada Desember 2015 mendatang, maka secara hukum yang sah mengikuti Pilkada tersebut adalah kepengurusan PPP hasil Muktamar Bandung.

Mendagri Sebut DOB Terbukti Tak Bisa Tingkatkan PAD

23-02-2015 | 19:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri Thahjo Kumolo menegaskan, pembentukan daerah otonom baru (DOB) ternyata tidak mampu meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD). Sehingga tujuan meningkatkan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat daerah melalui pemekaran wilayah tidak berjalan dengan baik.