Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Nurdin Ingin Semua Sektor Bergerak Membangun Kepri

11-07-2018 | 09:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepri H. Nurdin Basirun menegaskan, ada banyak sektor yang harus ditumbuhkan dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Sejalan dengan itu, ada juga sektor yang harus digerakkan agar perjalanan bangsa ini semakin baik, memperkuat kesatuan dan memiliki pondasi agama yang kuat.

Tempat Wisata di Jakarta Dengan Keunikan Perbelanjaannya

11-06-2018 | 14:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Bicara soal Jakarta pasti di benak kita hanyalah kota metropolitan dengan tingkat kemacetan yang tinggi, namun di sisi lain ada hal unik di Jakarta yang bisa kita temui yaitu tempat wisata di Jakarta dengan keunikan perbelanjaannya.

Masjid, Alquran dan Motivasi untuk Anak Muda

29-05-2018 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Bergerak dari satu masjid satu ke masjid lain, dari mushala satu ke mushala lain, begitulah Nurdin Basirun sepanjang subuh. Menebar silaturahmi dan memberi pesan untuk memotivasi anak muda dan anak-anak di pulau, bahwa mereka bisa unggul dalam banyak bidang, kini menjadi salah satu 'pekerjaan rumah' bagi Nurdin Basirun.

Safari Subuh, Menebar Silaturami Mencari Keberkahan

28-05-2018 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ramah dan bersahaja. Dua kata yang tepat untuk menggambarkan sosok seorang Gubernur yang satu ini, Nurdin Basirun. Dialah pemimpin negeri yang selalu ingin mendapat tempat di hati masyarakat.

Dua Tahun Gubernur Nurdin Basirun Bangun Kawasan Pertumbuhan Ekonomi Baru

28-05-2018 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dilantik Presiden Jokowi pada 25 Mei 2016, untuk sisa masa jabatan 2016-2021 menggantikan almarhum H Muhammad Sani, Gubernur Provinsi Kepri Nurdin Basirun terus melakukan trobosan pelaksanakan pembangunan di Kepri.

Gema Alquran Harus Terus Bersenandung di Kepulauan Riau

16-05-2018 | 10:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Wakil Gubernur Kepri Isdianto menyampaikan meski pelaksanan MTQ telah selesai dan ditutup, tetapi Ddia mengharapkan, syiar dan gema senandung Alquran akan selalu bersenandung di seluruh Kepri

Ini Hotel Murah di Kebayoran Baru Jakarta Selatan

15-05-2018 | 09:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Hotel di Kebayoran Baru sudah banyak yang dibuka, mengingat lokasinya yang strategis di Jakarta Selatan. Apalagi, daerah tersebut termasuk wilayah yang penting dan berdekatan dengan pusat pelayanan umum milik pemerintah.

Masyarakat Sambut Meriah Pawai Ta'aruf di Dabo Singkep-Lingga

08-05-2018 | 18:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Perhelatan MTQ VII tingkat Provinsi Kepri tahun 2018 secara resmi dimulai. Pembukaan MTQ VII di Kabupaten Lingga ini ditandai denga pelaksanaan Pawai Ta'aruf di Dabo Singkep-Lingga dan disambut dengan meriah masyarakat dan Kafilah peserta MTQ, Selasa (8/5/2018).