Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

PGN Dukung Pembangunan Kawasan Industri Berdaya Saing

02-11-2018 | 12:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) berkomitmen untuk memajukan industri nasional seiring dengan pengembangan kawasan industri yang kian massif.

Industri Manufaktur Kepri di Triwulan III 2018 Tumbuh 5,64 Persen

02-11-2018 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Produksi industri manufaktur besar dan sedang di Provinsi Kepulauan Riau Triwulan III tahun 2018 tumbuh sebesar 5,64 persen dibandingkan triwulan sebelumnya.

Inflasi di Kepri pada Oktober 2018 Sebesar 0,16 Persen

02-11-2018 | 10:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Inflasi di Provinsi Kepulauan Riau pada Oktober 2018 hanya 0,16 persen.

Bank Riau Kepri Capem Tanjunguban Tempati Gedung Baru di Jalan Permaisuri

01-11-2018 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Bank Riau Kepri Cabang Pembantu Tanjunguban, Kabupaten Bintan menempati gedung baru di Jalan Permaisuri nomor 8B-C, Kecamatan Bintan Utara pada Kamis (1/11/2018).

Pemerintah Dorong Pembangunan Kawasan Industri dengan Infrastruktur Digital

01-11-2018 | 19:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah terus memacu pelaksanaan program pembangunan yang berbasis kepada kewilayahan sehingga terjadi pemerataan ekonomi nasional atau terwujudnya Indonesia sentris. Salah satu program prioritas yang didorong adalah pembangunan kawasan industri terutama di luar Jawa.

Manfaatkan Pekarangan Rumah, Kelompok Tani KWT Sehati Panen Sayur Perdana

01-11-2018 | 13:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Dengan memanfaatkan perkarangan rumah, Kelompok Tani KWT Sehati, Kampung Alor Jongkong, Kelurahan Harjosari Kecamatan Tebing Kabupaten Karimun melakukan panen perdana sayur mayur.

Korpri di Karimun Dirikan Minimarket

01-11-2018 | 10:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) di Kabupaten Karimun terus berbenah diri. Selain merangkul semua ASN di Pemkab Karimun, pengurus Korpri juga mulai mengembangkan sayap ke duania usaha.

Ini Upaya Dinas Pertanian Karimun Penuhi Permintaan Nenas Negara Singapura

31-10-2018 | 15:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Karimun, Muhammad Afan mengatakan ekspor buah nenas dan pisang ternyata belum memenuhi seluruh permintaan di Singapura.