Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Reuni 212 Berpotensi Memicu Kluster Baru Covid-19

09-11-2021 | 14:52 WIB

Oleh Ismail

REUNI 212 akan diadakan kembali, rencananya pada awal Desember 2021. Masyarakat langsung menolaknya mentah-mentah karena masih ada pandemi dan dapat memicu gelombang ketiga Covid-19.

Selama pandemi hampir 2 tahun ini ada banyak perubahan di masyarakat, terutama saat di luar rumah. Kita semua wajib menaati protokol kesehatan seperti memakai memakai masker dan menjaga jarak. Selain itu yang juga penting adalah menghindari kerumunan karena bisa jadi ada OTG, apalagi ketika belum divaksin.

Mewaspadai Penggalangan Dana Kelompok Radikal

08-11-2021 | 14:56 WIB

Oleh Zainudin Zidan

PENGUNGKAPAN jaringan teror yang memanfaatkan kotak amal untuk menggalang dana membuktikan bahwa kelompok radikal terus bermanuver di sekitar kita. Masyarakat pun diminta mewaspadai aksi tersebut karena telah mencemari aksi solidaritas dan kepedulian rakyat dalam membantu sesama.

Menurut hasil salah satu lembaga survey, penduduk Indonesia diklaim sebagai orang yang paling dermawan, terutama ketika pandemi melanda. Saat awal Corona masuk ke negeri ini, ada berbagai sumbangan yang dilakukan oleh lembaga-lembaga nirlaba maupun perorangan. Kita patut bangga karena dikenal sebagai bangsa yang murah hati.

Indonesia Mampu Jadi Teladan Mengatasi Perubahan Iklim

06-11-2021 | 14:20 WIB

Oleh Edi Baskara

PEMERINTAH terus konsisten untuk mengatasi persoalan perubahan iklim salah satunya dengan menekan angka kebakaran hutan. Presiden Jokowi pun optimis bahwa Indonesia mampu menjadi teladan dalam menanggulangi permasalahan tersebut.

Apakah Anda menyadari beberapa minggu ini cuaca makin panas dan musim hujan bergeser waktunya? Memang suhu rata-rata harian naik 2-3 derajat celcius, dan ini adalah akibat perubahan iklim.

Aktif Mendorong Peran Kampus Tangkal Radikalisme

05-11-2021 | 14:52 WIB

Oleh Muhammad Yasin

RADIKALISME merupakan ideologi yang bisa menyusup kepada siapa saja, tak terkecuali bagi mereka yang tengah menempuh pendidikan khususnya Mahasiswa. Intitusi pendidikan pun diminta waspada dan ikut menangkal penyebaran paham anti Pancasila tersebut.

Paham radikal juga telah mengalami kamuflase sesuai tempat dan kondisinya, paham-paham ini menyusup berganti kulit melalui kegiatan-kegiatan mahasiswa dengan cara memberikan bantuan dana kegiatan sehingga mendapat sambutan yang baik dan senyuman lebar di kalangan mahasiswa.

Wabah Covid-19 dan Dampaknya ke Dunia Pendidikan

05-11-2021 | 13:33 WIB

Oleh : Fanny Adefaiza

Dunia sedang tidak baik-baik saja, adanya wabah penyakit menular Covid-19 membuat dunia terguncang. Banyak korban meninggal dunia dan wabah ini juga mengganggu semua aspek kehidupan manusia.

Generasi Muda Berperan Penting Menangkal Radikalisme

04-11-2021 | 14:59 WIB

Oleh Zainudin Zidan

GENERASI muda memiliki peran penting dalam menangkal radikalisme. Peran penting tersebut diantaranya dengan terlibat dalam penyebaran narasi kedamaian dan kebhinnekaan Indonesia di berbagai platform media sosial.

Paham radikal memang menyasar anak muda, kelompok radikal seakan mengetahui celah anak muda yang merasa resah dengan keadaan lalu hadir menawarkan solusi dengan ideologi yang bertentangan dengan Pancasila. Sehingga penting bagi generasi muda untuk memiliki "tameng" terhadap radikalisme.

Mewaspadai Manuver Separatis Papua Jelang Ultah OPM

03-11-2021 | 14:36 WIB

Oleh Moses Waker

MASYARAKAT diminta untuk mewaspadai manuver gerombolan separatis Papua menjelang Hari Ulang Tahun Organisasi Papua Merdeka (HUT OPM) 1 Desember yang biasanya diwarnai oleh aksi kekerasan. TNI/Polri pun berkomitmen untuk terus melindungi masyarakat dan menjaga kedamaian di Papua.

Papua adalah bagian dari Indonesia dan hal ini tidak terbantahkan lagi, karena sudah sah secara hukum negara dan hukum internasional. Menurut hukum internasional, bekas jajahan Belanda, termasuk Papua (dulu Irian Jaya), menjadi wilayah NKRI. Akan tetapi hal ini ditentang keras oleh OPM karena mereka tidak setuju akan hasil pepera dan ingin memerdekakan diri.

Mewaspadai Berita Hoaks dan Provokasi Produk KST

02-11-2021 | 15:21 WIB

Oleh Alfred Jigibalom

KELOMPOK Separatis dan Teroris (KST) Papua menggunakan segala macam cara guna mewujudkan cita-citanya, salah satunya dengan menebar hoaks dan provokasi.

Masyarakat diharapkan untuk selalu mewaspadai setiap aksi KST Papua Hoaks adalah hal yang berbahaya karena bisa meracuni pemikiran banyak orang, sehingga mereka terpengaruh dan akhirnya melakukan hal-hal yang negatif.