Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Taati Prokes Selama Menonton PON XX Papua

29-09-2021 | 14:42 WIB

Oleh Rebeca Marian

MASYARAKAT wajib taat Prokes selama menonton PON XX Papua. Hal ini perlu terus dijaga guna mencegah potensi penularan Covid-19 dan mencegah munculnya kluster baru Covid-19.

Ketua Satuan Tugas (Satgas) Protokol Kesehatan PON XX Papua, Prasinta Dewi, meminta kepada masyarakat yang berada di Mimika khususnya yang menonton pertandingan di setiap cabang olahraga (Cabor) di semua venue untuk mematuhi protokol kesehatan yakni penggunaan masker. Hal tersebut menjadi wajib karena pelaksanaan PON kali ini masih berlangsung di tengah pandemi Covid-19.

Vaksinasi Door to Door Bukti Pelayanan Negara Kepada Rakyat

28-09-2021 | 14:24 WIB

Oleh Kurnia Sandi

PEMERINTAH melalui Badan Intelijen Negara (BIN) terus mengoptimalkan vaksinasi door to door untuk menjangkau masyarakat. Vaksinasi model ini adalah bentuk pelayanan terhadap rakyat agar mereka mendapatkan perlindungan dari Covid-19 secara cepat.

Apakah Anda sudah divaksin? Saat ini banyak sekali yang menyelenggarakan vaksinasi. Jika dulu hanya ada di Puskesmas dan Rumah Sakit, maka sekarang ada juga di aula universitas, lapangan, dll. Vaksinasi massal memang digalakkan karena berpacu dengan waktu.

Menyorot Pelaksanaan TWK yang Melibatkan Banyak Pihak

27-09-2021 | 14:36 WIB

Oleh Reza Pahlevi

TWK (Tes Wawasan Kebangsaan) merupakan asesmen yang wajib diikuti oleh pegawai KPK. Pelaksanaan tes tersebut telah melibatkan banyak pihak dan dilaksanakan secara terbuka.

Soal kontroversi soal Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) untuk pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya Badan Kepegawaian Negara (BKN) angkat bicara. BKN mengklaim soal-soal TWK ASN KPK berbeda dengan soal untuk calon ASN kementerian lembaga lainnya.

Meneropong Percepatan Pembelajaran Tatap Muka

25-09-2021 | 08:06 WIB

Oleh Siwi Prameswari

PEMERINTAH terus optimal dalam mempersiapkan Pembelajaran Tatap Muka (PTM). Salah satu cara tersebut diwujudkan melalui peningkatan vaksinasi bagi pelajar hingga penyediaan sarana dan prasaran di era adaptasi kebiasaan baru.

Pada akhir Agustus 2021 lalu, sekolah-sekolah di Jakarta telah mulai bersiap untuk menggelar pembelajaran tatap muka (PTM). Salah satunya adalah SDN Cipinang Melayu 8 Pagi, Jakarta Timur misalnya, yang mengatakan telah siap untuk menggelar sekolah tatap muka pada lusa depan.

Peran Tokoh Agama Mewujudkan Moderasi Beragama

24-09-2021 | 14:40 WIB

Oleh Ismail

MASYARAKAT mendukung peran tokoh agama untuk terus menyebarkan nilai-nilai positif dan mengembangkan moderasi beragama. Dengan meningkatnya peran tokoh agama tersebut, maka diharapkan mampu membendung penyebaran radikalisme dan intoleransi di masyarakat.

Para tokoh agama berperan penting dalam kehidupan di Indonesia, karena mereka menjadi panutan yang berakhlak baik. Keberadaan mereka selalu dinanti dan ceramahnya disukai banyak orang, karena mengajarkan bahwa agama adalah sesuatu yang memberi rasa damai.

Mengutuk Aksi Keji KST Papua Membunuh Nakes

23-09-2021 | 16:30 WIB

Oleh Sabby Kosay

KST (Kelompok Separatis dan Teroris) kembali bertindak brutal dengan menyerang masyarakat dan melukai para tenaga kesehatan (nakes), hingga menimbulkan korban jiwa. Kekejaman KST dikutuk oleh warga sipil, karena mereka tega membunuh nakes, padahal tenaga medis sangat dibutuhkan di masa pandemi.

Masyarakat berharap banyak anggota KST segera ditangkap agar tidak membuat kerusuhan lagi.

Memotret Persiapan Penyelenggaraan PON XX Papua

22-09-2021 | 14:36 WIB

Oleh Timotius Gobay

PON (Pekan Olah Raga Nasional) XX Papua akan berlangsung pada bulan Oktober 2021. Masyarakat Papua pun mengapresiasi persiapan penyelenggaraan kegiatan tersebut yang telah memperhatikan aspek keamanan dan kesehatan.

Kesiapan provinsi Papua sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua tidak perlu diragukan. Menteri Zainudin Amali telah menegaskan bahwa persiapan PON berjalan dengan lancar. Venue-venue yang dipersiapkan untuk menggelar PON Papua-pun kini sudah banyak yang rampung dan mulai menggelar tes event.

Percakapan Cangkir Kopi yang Galau

22-09-2021 | 14:04 WIB

Oleh Rida K Liamsi

"Aku hanya kopi tanpa nama
Yang tumbuh di kaki dunia
Di lereng lereng terjal
Yang becek karena air mata"

(Yoan S Nugraha/Kopi Kaki Lima)