Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polsek Bengkong Berhasil Ciduk 1 Pelaku Curanmor dan 2 Penadah

23-02-2022 | 18:27 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polsek Bengkong berhasil menangkap dua pelaku pencurian sepeda motor motor (Curanmor) yang sering beraksi di Kota Batam. Selain kedua pelaku, Polisi juga berhasil meringkus seorang penadah motor curian tersebut.

Kapolsek Bengkong AKP Bob Ferizal menyampaikan, pelaku pencurian dan penadahan yang ditangkap sebanyak 3 orang, yakni NS (27), IS (26) dan RE (25). Ketiga kelaku diamankan berdasarkan 2 laporan polisi (LP).

Gelapkan Iuran BPJSTK Karyawan, Dirut PT Tri Jaya Insani Diadili di PN Batam

23-02-2022 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Muhammad Suhaimi, Direktur Utama PT Tri Jaya Insani, subkontraktor di PT Tri Jaya Sentosa, didakwa menggelapkan iuran BPJS Ketenagakerjaan karyawanya di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Rabu (23/2/2022).

Dalam surat dakwaan yang dibacakan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Dedi Simatupang, penggelapan yang dilakukan terdakwa Muhammad Suhaimi terjadi ketika salah satu karyawan Sumardi (almahrum) diterima sebagai karyawan di PT Tri Jaya Sentosa.

Pelaku Pembacokan Sekuriti PT SMS Akhirnya Tertangkap di Tanjungriau

23-02-2022 | 14:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Berakhir sudah pelarian David Renata (28) pelaku pembacokan terhadap petugas securiti PT. Sumber Marine Shipyard (SMS), pada Sabtu (19/2/2022) lalu.

Lantamal IV Berhasil Gagalkan Penyelundupan Ribuan Botol Mikol di Perairan Mapur Bintan

23-02-2022 | 14:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut IV (Lantamal IV) menggagalkan upaya penyelundupan 6.750 botol minuman beralkohol dari Kapal Motor (KM) Virgo di Perairan Pulau Mapor, Kepulauan Riau, Selasa (22/2/2022) malam.

Warga Binaan Lapas Batam Jalani Asimilasi di Rumah Tanpa Dipungut Biaya Apapun

23-02-2022 | 11:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Berdasarkan Permenkuham No.43 tahun 2021 tentang Syarat Pemberian Asimilasi dan Hak Integrasi Bagi Narapidana dan Anak Dalam Rangka Pencegahan dan Penanggulangan Penyebaran COVID-19, Lapas Batam membebaskan seorang narapidana yang telah memenuhi syarat substansi dan administrasi.

Tipu Warga Batam Ratusan Juta, Dua WN Nigeria Hanya Dituntut 12 Bulan Penjara

23-02-2022 | 11:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Terdakwa Akueche Obiora Christopher dan Agina Nwarfor David, dua warga negara (WN) Nigeria yang berhasil menipu seorang warga Kota Batam sebesar ratusan juta rupiah melalui media sosial (Medsos) dituntut 1 tahun penjara di Pengadilan Negeri (PN) Batam.

BC Batam Gagalkan Pengiriman Ganja ke Jakarta dalam Sparepart Sepeda Motor

22-02-2022 | 18:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bea Cukai Batam berhasil menggagalka pengiriman ganja ke Jakarta yang ditemukan dalam sparepart sepeda motor (karburator). Ganja kering dalam sparepart sepeda motor itu ditemukan saat masih berada di tempat penampungan sementara (TPS).

Kepala Seksi Layanan Informasi KPU BC Batam, Undani mengatakan, modus upaya penyelundupan narkotika kali ini adalah menyelipkan ganja seberat 26 gram di dalam sebuah karburator.

4 Tersangka Pembobol Ruko Kwarta Karsa Diciduk Polsek Lubukbaja di Pasar Angkasa

22-02-2022 | 17:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polsek Lubukbaja berhasil menangkap sindikat pembobol Ruko di Komplek Kwarta Karsa. Kapolsek Lubukbaja, Kompol Budi Hartono mengatakan, 4 orang pembobol Ruko itu ditangkap setelah menerima laporan dari masyarakat akan adanya pembobolan di Kwarta Karsa.