Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Banyak Keluhan, DPRD Batam Sidak RSUD Embung Fatimah

16-03-2016 | 18:25 WIB

BATAMTODAY.COM. Batam - Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam, Riki Indrakari, bersama tiga anggota DPRD lainnya melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Embung Fatimah, Batuaji, Rabu (16/3/2016) sekitar pukul 11.00 WIB.

Iuran BPJS Naik, DPRD Batam Minta Pelayanan Diperbaiki

15-03-2016 | 15:35 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam minta pelayanan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan untuk ditingkatkan, menyusul Pemerintah menaikkan iurannya.

Hari Terakhir, Baru 85 Persen Balita di Batam Diimunisasi Polio

15-03-2016 | 11:54 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Hari terakhir Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Batam baru mencapai 85 persen atau kurang 10 persen lagi dari target yang direncanakan oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Batam.

Membaca Lewat Tablet Berdampak Buruk pada Kualitas Tidur

14-03-2016 | 13:48 WIB

BATAMTODAY.COM - Orang yang membaca lewat iPad selama 30 menit sebelum tidur tidak merasa terlalu mengantuk dan memiliki aktivitas gelombang listrik yang berbeda di otak selama tidur, dibandingkan mereka yang membaca lewat buku, demikian temuan sebuah studi baru-baru ini.

Camat Bintan Utara Sebut Lurahnya Tidak Tahu Aturan

14-03-2016 | 12:06 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Isranto (42)  warga perumahan Bintang Lima Bintan Utara, penderita kelainan jantung yang saat ini harus dirawat di RSUD Tanjunguban, disinyalir sengaja dipersulit oleh pihak Kelurahan setempat, saat meminta surat domisili untuk mengurus kartu BPJS yang diurus oleh tetangganya.

54 Persen Balita di Batam Sudah Diimunisasi Polio

11-03-2016 | 14:49 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Batam sudah mencapai 54 persen, sekitar 53 ribuan balita di Batam sudah dilakukan pemberian vaksin oleh tim dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Batam.

Tumor Kanker Payudara Menyusut "Drastis" dalam 11 Hari

11-03-2016 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, New York - Obat yang diujikan pada pasien kanker payudara menyasar protein yang mendorong pertumbuhan pada kanker payudara beberapa perempuan.

Sebanyak 70 Pos PIN Disiapkan di Anambas

09-03-2016 | 18:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas  - Sebanyak 70 pos Pekan Imunisasi Nasional (PIN) disiapkan untuk melayani 3.890 bayi dan balita umur 0-59 bulan di seluruh wilayah Kabupaten Kepulauan Anambas. Kegiatan itu juga melibatkan 670 kader Posyandu, 140 orang tenaga kesehatan Puskesmas, Postu serta Polindes.