Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Penderita Kanker Serviks dan Payudara di Karimun Meningkat

10-11-2018 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Kanker serviks dan payudara saat ini menjadi ancaman bagi setiap wanita. Jumlah penderita terus mengalami peningkatan, sehingga diperlukan pemahaman dan informasi yang tepat agar penyaki tersebut dapat dicegah sejak dini.

Mengenal Manfaat Buah Belimbing untuk Kesehatan

10-11-2018 | 09:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Meski belimbing tidak sepopuler buah-buahan lainnya, buah yang menjadi ikon kota Demak di Jawa Tengah ini juga kaya akan manfaat. Apalagi, paduan rasa manis dan asam yang segar amat sedap jika dicampurkan ke dalam rujak.

Kemenkes Luncurkan 4 Aplikasi Bidang Kesehatan

09-11-2018 | 19:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI meluncurkan 4 aplikasi bidang kesehatan pada Pameran Pembangunan Kesehatan dan Produk Kesehatan Dalam Negeri pada Kamis (8/11/2018). Keempat aplikasi itu adalah Sehat Pedia, Indonesia Health Facility Finder (IHeFF), e-sign, dan e-postBorder Alkes PKRT.

9 Industri Farmasi dan Alat Kesehatan Dapat Penghargaan dari Kemenkes

09-11-2018 | 19:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tangerang - Menteri Kesehatan RI, Nila Moeloek memberikan penghargaan kepada 9 industri yang bergerak di bidang kefarmasian dan alat kesehatan pada Pameran Pembangunan Kesehatan dan Produk Kesehatan Dalam Negeri.

Terlalu Sering Kuncir Rambut Bisa Menyebabkan Kebotakan

09-11-2018 | 16:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Banyak wanita terbiasa menguncir rambut. Selain agar tidak gerah, para wanita biasanya menguncir untuk menata rambut sehingga terlihat lebih rapi.

Rayakan Hari Pahlawan, Periskasel Gelar Aksi Donor Darah

09-11-2018 | 10:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Pekanbaru - Sebagai wujud kepedulian kepada sesama, Telkomsel melalui Persatuan Istri Karyawan Telkomsel (Periskasel) yang bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) menyelenggarakan aksi donor darah serentak di 3 kota, yakni Medan, Pekanbaru, dan Palembang.

Presiden Jokowi Singgung Pengeluaran Triliunan BPJS Kesehatan

04-11-2018 | 12:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dalam peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-54 di Kota Tangerang, Presiden Joko Widodo menyinggung besarnya pengeluaran BPJS Kesehatan yang mencapai triliunan untuk beberapa penyakit tertentu.

Ternyata Pola Makan Bisa Mengakibatkan Gangguan Tidur

03-11-2018 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Para peneliti dari Northwestern University di Amerika Serikat menemukan bahwa peradangan yang dipercepat oleh pola makan menganggu jam tubuh, berpotensi menyebabkan gangguan tidur.