Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Jelang Pemilu, Hanura Bintan Bagikan Asuransi Jiwa ke Warga

07-12-2013 | 17:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Menjelang dihelatnya Pemilu, 2014, Partai Hanura dan Perindo membagikan asuransi jiwa MNC Live khusus untuk kecelakaan secara simbolis kepada puluhan masyarakat Tanjunguban, Kecamatan Bintan Utara, Sabtu (7/12/2013).

Dugaan Caleg Dompleng Reses Dewan Harus Ditindaklanjuti

06-12-2013 | 17:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Dugaan seorang calon anggota legislatif (caleg) yang berkampanye dengan memamfaatkan kegiatan reses anggota dewan di Bintan, harus ditindaklanjuti oleh aparat penegak hukum. Pasalnya, seorang caleg tidak bisa mengunakan fasilitas pemerintah apalagi menyangkut masalah pendanaan.

Bahas Politik Tanah Air, Utusan Dubes AS Kunjungi Ketua PDI-P Kepri

06-12-2013 | 14:25 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kepala Bidang Urusan Politik dari Kedutaan Besar Amerika Serikat, Craig Hall, mengunjungi Ketua DPD PDI Perjuangan Kepri, Soerya Respationo, di kediamannya di Perumahan Duta Mas, Batam Center, Jumat (6/12/2013) pagi.

Ini Alasan DPRD Batam Perjuangkan Insentif RW Rp6 Juta Per Tahun

05-12-2013 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kenaikan insentif RW di Batam sangat diperjuangkan oleh DPRD Batam. Sebab, dengan dinaikkannya insentif itu ternyata akan berdampak positif untuk menggenjot penambahan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Batam.

Nota Kesepakatan KUA-PPA APBD Batam Tahun 2014 Diteken DPRD dan Wali Kota

05-12-2013 | 10:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Setelah melakukan pembahasan selama dua pekan di Badan Anggaran (Banggar), unsur Pimpinan DPRD Batam dan Wali Kota menandatangani Nota Kesepakatan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran (PPA) APBD Batam tahun 2014, dalam Rapat Paripurna, Rabu (4/12/2013) sekitar pukul 18.00 WIB.

DPRD Batam Kembalikan Ranperda Penyertaan Modal Usulan Pemko

04-12-2013 | 21:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - DPRD Batam, melalui Rapat Paripurna mengembalikan usulan Pemko Batam terkait Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Penyertaan Modal. Sebab, Pemko Batam belum mampu meyakinkan beberapa fraksi dan juga memberikan penjelasan kepada masyarakat, Rabu (4/12/2013) sore.

Caleg Demokrat Diduga Dompleng Kegiatan Reses, Anggota DPRD Bintan Larang Panwas Ambil Foto

04-12-2013 | 16:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Agus Sriyanto, anggota DPRD Bintan, melarang anggota pengawas lapangan Panwaslu untuk mengambil gambar kegiatan resesnya di Kampung Kamboja, Kelurahan Tanjunguban, Kecamatan Bintan Utara, Selasa (3/12/2013) malam. Padahal, pada kegiatan itu ada calon anggota legislatif (caleg) nomor 7 dari Partai Demokrat, Bani Suparti, yang tak lain adalah istrinya sendiri, diduga ikut mendompleng sosialisasi.

PKB Kumpulkan Tiga Capresnya di Senayan Bahas Lembaga Kepresidenan

02-12-2013 | 16:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) MPR RI mengumpulkan tiga calon presidennya, yakni Mahfud MD, Jusuf Kalla dan Rhoma Irama di Senayan.