Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ketua DPR Minta MKD Segera Proses Presiden PKS dkk

13-06-2016 | 17:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR Ade Komarudin (Akom) memerintahkan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) menggarap tiga anggota Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Perintah itu merupakan tindak lanjut dari pengaduan yang dibuat oleh Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah.

 

Golkar Bangun Gedung Multi Karya di Sinabung

13-06-2016 | 14:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar, Setya Novanto (Setnov), meresmikan pembangunan Gedung Multi Karya Sinabung di Kabupaten Tanah Karo, Sumatera Utara (Sumut), Minggu (12/6/2016).

Alamak, Tak Satupun Kadis Hadiri Paripurna DPRD Batam

13-06-2016 | 14:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Rapat Paripurna DPRD Batam dengan agenda penyampaian hasil reses pada Senin (13/6/2016) pagi terpaksa ditunda, pasalnya tak satupun SKPD Pemko Batam yang hadir.

Ruslan Ali Wasyim Pimpin DPD II Golkar Batam

11-06-2016 | 15:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Musda VII Partai Golkar Batam yang digelar di Golden View Bengkong, Batam Kepulauan Riau, Sabtu (11/6/2016), memilih Ruslan Ali Wasyim sebagai Ketua DPD II Golkar Kota Batam periode 2016-2021.

 

Sikap Ngotot DPP PKS ke Fahri Bisa Berujung Pembubaran PKS

10-06-2016 | 17:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPP PKS Almuzzamil Yusuf menuntut Fahri Hamzah segera meletakan jabatannya dan memberikannya ke Ledia Hanifa yang sudah tak lagi menjabat Ketua Komisi VIII DPR digantikan Iskan Qolba Lubis.

Presiden Barack Obama Resmi Dukung Hillary Clinton

10-06-2016 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Washington DC - Hillary Clinton mendapatkan dukungan dari Barack Obama di pemilihan presiden dengan mengatakan Clinton amat layak menjadi presiden Amerika Serikat.

 

Fahri Ajari Ahok Cara Berdemokrasi yang Benar

08-06-2016 | 20:55 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Usulan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah agar formulir dukungan untuk calon perseorangan dalam pilkada diseragamkan, diprotes Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. 

Warga Muslim di New Jersey Bersatu Menentang Trump

08-06-2016 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Washington DC - Ketika warga kota Jersey, New Jersey memberikan suara dalam pemilihan pendahuluan hari Selasa (7/6), mereka akan mengingat tujuh kata-kata paling buruk yang diucapkan tokoh yang akan menjadi calon presiden Partai Republik – Donald Trump.