Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

PSI Resmi Usung Ganjar Pranowo Jadi Capres 2024

03-10-2022 | 19:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Solidaritas Indonesia (PSI) resmi mendukung Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) dalam Pemilu 2024.

Pengumuman Capres Diharapkan Bisa Kerek Elektabilitas Parpol

03-10-2022 | 17:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pengamat Politik Centre for Indonesia Strategic Actions (CISA) Herry Mendrofa mengungkapkan pengumuman kandidat capres diyakini bakal kerek elekabilitas partai politik.

Partai Nasdem Resmi Umumkan Anies Baswedan Capres 2024

03-10-2022 | 15:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Nasdem mengumumkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sebagai kandidat yang akan diusung sebagai calon presiden (capres) pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di Nasdem Tower, Jakarta, Senin (3/10/202).

Nasdem lebih memilih Anies daripada dua kandidat lainnya, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Panglima TNI Andika Perkasa.

Elektabilitas Puan Naik Berkat Ketekunan Turun ke Masyarakat

04-10-2022 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Peluang Puan Maharani diusung PDIP sebagai Capres pada Pemilu 2024 semakin terbuka lebar setelah terus naiknya elektabilitas.

Hasil survei Indikator yang dipublikasikan hari ini, Minggu, 2 Oktober 2022, elektabilitas cucu Presiden Soekarno tersebut terus naik dalam setahun terakhir.

Sambut Verifikasi Faktual, Partai Gelora Gelar Rakornas antara DPN dengan DPW dan DPD

02-10-2022 | 13:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia menggelar Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) untuk menyukseskan pelaksanaan verifikasi administrasi dan verifikasi faktual. Rakornas antara DPN, DPW dan DPD tersebut, digelar secara daring pada Jumat (30/9/2022) malam.

Parpol Mulai Tawar Menawar Koalisi Menuju Pilpres 2024

30-09-2022 | 14:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Persatuan Pembangunan akan mengevaluasi keberadaan mereka di Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) pada Mukernas mendatang. Sementara itu PKS mengatakan, mereka didekati Partai Golkar, meski masih terus mematangkan komunikasi dengan Nasdem dan Partai Demokrat.

Fraksi PKS Ajak Ormas Islam Kolaborasi Bahas Prolegnas 2023

29-09-2022 | 15:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Fraksi PKS DPR RI, Jazuli Juwaini, mengajak organisasi masyarakat (ormas) Islam untuk senantiasa berkolaborasi bersama Fraksi PKS dalam membahas setiap rancangan undang-undang di parlemen, khususnya yang menyangkut isu keumatan dan kebangsaan.

Pertemuan Airlangga-Puan Bakal Buka Peluang Koalisi Pilpres 2024

29-09-2022 | 14:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPP PDIP Puan Maharani dalam waktu dekat akan segera bertemu dengan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto. Pertemuan kedua elite partai besar itu sebelumnya dijadwalkan pada bulan lalu, namun tertunda.

Saat itu, Ketua Umum Partai Golkar Airlangga berhalangan bertemu Puan karena mendampingi Presiden Joko Widodo di Lampung. Pertemuan Puan-Airlangga pun kembali dirancang bagi kedua belah pihak.