Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ketua MPR Dukung Usulan Gubernur Dipilih Pemerintah Pusat, tidak Lagi Pilkada Langsung

05-02-2023 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) mendukung usulan penghapusan pemilihan kepala daerah (Pilkada) untuk gubernur, seperti diusulkan Ketua Umum DPP PKB Abdul Muhaimin Iskandar yang juga Wakil Ketua DPR.

Bamsoet menyampaikan, wacana penghapusan Pilkada Gubernur memang merupakan isu lama yang sudah digaungkan dan perlu mendapatkan perhatian serius sekarang, karena sudah ada kajiannya.

Soal Capres, KIB Dipastikan Masih Tunggu Manuver PDIP dan Arahan Presiden Jokowi

03-02-2023 | 14:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktur Indonesian Politics Research & Consulting, Firman Manan mengatakan Koalisi Indonesia Bersatu belum akan mengumumkan Calon Presiden mereka dalam waktu dekat. Padahal banyak pihak menunggu langkah politik KIB.

Pertemuan Golkar dan NasDem Upaya Benahi Komunikasi Politik Koalisi Pemerintah

02-02-2023 | 17:43 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Peneliti dari Pusat Riset Politik - Badan Riset dan Inovasi Nasional (PRP-BRIN) Aisah Putri Budiatri menilai Nasdem tengah berupaya memperbaiki komunikasi politik dengan partai-partai yang bergabung di pemerintahan.

Kader Tersandung Kasus Narkoba, Nasdem Kepri Tunggu Arahan DPP Terkait PAW

02-02-2023 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kepri masih menunggu arahan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) terkait proses Pergantian Antar Waktu (PAW) terhadap Anggota DPRD Batam dari Fraksi Nasdem, Azhari David Yolanda yang tersandung kasus kepemilikan narkoba.

Perihal ini diungkapkan oleh Sekretaris DPW Partai Nasdem Kepri, Muhammad Kamaluddin, Ia membeberkan bahwa surat laporan yang dimaksud kini telah diterima dan tengah di proses oleh pihak DPP partai Nasdem.

Tiga Relawan Anies Baswedan Deklarasi Bentuk Sekber KIB

01-02-2023 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Tiga kelompok relawan pendukung Anies Baswedan di Pilpres 2024, Go-Anies, Forum Ka'bah Membangun, dan Anies Amanat Indonesia, sepakat membentuk Sekretariat Bersama (Sekber) Kuning Ijo Biru (KIB).

Pertemuan Airlangga-Surya Paloh untuk Kepentingan Politik Kebangsaan

01-02-2023 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto dan Ketum Nasdem Surya Paloh menggelar pertemuan meski berada dalam poros koalisi yang berbeda. Partai Golkar dengan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB), sedangkan Partai Nasdem berada di Koalisi Perubahan.

Jika Jabatan Tirta Tak Dikembalikan, Loyalis Haji Lulung Siap Mundur dari Kepengurusan PPP DKI

01-02-2023 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sejumlah petinggi DPW Partai Persatuan Pembangunan DKI Jakarta mendesak Plt Ketua Umum DPP PPP, Muhammad Mardiono, mengangkat kembali Guruh Tirta Lunggana sebagai Ketua DPW PPP DKI Jakarta.

Demikian penegasan Dewan Pertimbangan Wilayah (Wantimwil) PPP DKI Jakarta, Maman Firmansyah, yang sekaligus juga meralat pernyataan Guruh Tirta Lunggana telah mundur dari PPP.

Mantan Kabareskim Gabung ke PKB, Bakal Nyaleg dari Sumsel

31-01-2023 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mantan Kabareskim Komjen Pol (Purn) Susno Duadji bergabung ke Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pimpinan Muhaimin Iskandar (Cak Imin). Susno bakal maju sebagai calon anggota legislatoif pada Pemilu 2024 dari daerah pemilihan Sumatera Selatan (Sumsel).