Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DPD RI Serahkan Wacana Pembubaran Lembaganya ke Rakyat

02-03-2016 | 19:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota DPD RI dari Bali I Gede Pasek Suardika berpendapat, wacana pembubaran kelembagaan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, sebaiknya dikembalikan ke rakyat.


Kepala Daerah Diminta Segera Terbitkan Perda RT-RW

01-03-2016 | 21:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Ferry Mursidan Baldan menegaskan pihaknya tengah meminta seluruh pemerintah daerah untuk segera menerbitkan Perda RT/RW. 

RUU Karantina untuk Proteksi Makanan Impor yang Masuk ke Indonesia

01-03-2016 | 21:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Undang-undang Karantina mampu memproteksi seluruh jenis makanan impor yang masuk ke Indonesia, baik berasal dari hewani maupun tumbuh-tumbuhan atau nabati, termasuk bio terorisme.

MPR Serius Ingin Kembalikan GBHN sebagai Haluan Negara

01-03-2016 | 09:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Ketua Badan Pengkajian MPR RI, Ahmad Basarah menegaskan, keinginan kembali menghadirkan haluan negara, bukanlah berarti akan melahirkan sistem pertanggungjawaban oleh lembaga-lembaga negara kepada MPR.

Iuran Tapera Bukan Pemalakan

27-02-2016 | 11:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta  - Buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menyayangkan sikap pengusaha yang menolak Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera).

Hadapi Berbagai Tantangan, Populasi Asia Cepat Menua

27-02-2016 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Shanghai - China menghadapi populasi yang menua dengan cepat, sementara Jepang melaporkan sekitar 30 persen dari penduduknya sudah berusia lebih dari 60 tahun. Hong Kong, Taiwan, Korea Selatan dan Singapura mengalami kecenderungan yang sama.

Indonesia Izinkan Pengungsi Rohingya Lewati Batas Waktu

27-02-2016 | 09:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Banda Aceh - Sekitar dua bulan sebelum batas waktu bagi pengungsi Rohingya gelombang 2015 yang ditampung di Aceh berakhir, pemerintah Indonesia memastikan bahwa mereka diizinkan untuk tinggal sementara lebih lama.


DPR Sahkan RUU Pemberdayaan dan Perlindungan Nelayan pada Maret 2016

23-02-2016 | 21:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Ketua Panitia Kerja (Panja) RUU Pemberdayaan dan Perlindungan Nelayan DPR RI Herman Khaeron menegaskan akan masuk pembahasan Panja pada 29 Februari 2016 dan disahkan pada awal Maret mendatang.