Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Semester II 2014, BPK Baru Terima 68 LKPD dari 542 Pemerintah Daerah

08-04-2015 | 16:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI menyatakan, baru memeriksa 68 LKPD dari 542 pemerintah daerah (Pemda) yang baru diterima laporannya pada Semester II 2014.


Bulan Ini, Pemerintah Umumkan Daftar Penunggak Pajak

08-04-2015 | 15:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) akan melakukan pembinaan dan memperbaiki catatan pembayaran yang sudah dilakukan dalam lima tahun terakhir untuk wajib pajak yang sudah memiliki NPWP dan menyampaikan secara teratur. April ini, Direktorat Jenderal Pajak akan mengumumkan wajib pajak yang masih menunggak pajak dalam lima tahun terakhir.

BPK Sebut Pemerintah Pusat dan Daerah belum Siap Terapkan SAP

07-04-2015 | 17:39 WIB

BATAMTODAY. COM, Jakarta - Pemerintah pusat dan daerah belum siap melaksanakan SAP (Sistem Akutansi Pemerintahan sehingga sangat lemah dalam sistem pengendalian internal (SPI).

Komisi III DPR Minta Kapolda Kepri Seret Pelaku Pengopolos Beras secara Pidana

06-04-2015 | 15:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi III DPR yang membidangi hukum meminta Kapolda Kepulauan Riau (Kepri) Brigjen Pol Arman Depari meminta menuntaskan kasus pengoplosan beras impor Thailand dengan beras lokal dengan merk atau label tertentu yang marak di Kepri, karena akan merugikan konsumen dan merasahkan masyarakat.

'Main Mata', Pihak Hotel dan Aparatur Nakal Bakal Dikenakan Sanksi

02-04-2015 | 09:35 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah dan Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) sepakat akan mengambil tindakan tegas terhadap pelanggaran yang dilakukan oleh pihak hotel maupun aparatur negara yang tidak menaati Peraturan Menteri PAN-RB Nomor 06/2015 tentang Pedoman Pembatasan Pertemuan/Rapat di Luar Kantor dalam Rangka Peningkatan Efisiensi dan Efektivitas Kerja Aparatur.

Rapat di Luar Kantor Dibolehkan, Asal Selektif dan Sesuai Kriteria

02-04-2015 | 09:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Gonjang-ganjing Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) yang melarang aparatur pemerintah menggelar kegiatan di hotel, sudah berakhir. Pemerintah akhirnya tak melarang kegiatan pemerintahan dilaksanakan di luar kantor, asalkan selektif dan memenuhi kriteria yang ditetapkan.

Pemerintah Kaji Pembebasan PBB Bagi Pensiunan dan Warga Tidak Mampu

02-04-2015 | 08:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah sedang mengkaji pembebasan pajak bumi dan bangunan (PBB) bagi pensiunan dan warga tak mampu. Saat ini sedang dibahas formulanya karena Presiden RI, Joko Widodo, menginginkan bahwa PBB itu tetap harus ada karena menjadi sumber pendapatan daerah.

DPR akan Tuntaskan Pembahasan RUU Jasa Konstruksi, dan Dihindarkan dari Kepentingan Politik

01-04-2015 | 08:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI berjanji akan berusaha semaksimal mungkin untuk menghindari berbagai kepentingan politik dalam revisi UU Nomor 18 Tahun 1999 tentang Jasa Konstruksi. Hal tersebut penting karena dalam urusan tender sebagaimana selama ini dikeluhkan masyarakat.